SuaraBali.id - Ritual melukat di Bali kerap dilakukan sebagian orang sebagai upaya pembersihan pikiran dan jiwa secara spiritual dalam diri. Biasanya umat Hindu yang melakukan ini semua, namun para wisatawan tak terkecuali para artis pun ikut melakukan ritual ini.
Siapa saja artis yang pernah melakukan ritual melukat di Bali? Ini Daftarnya.
1. Nikita Willy
Nikita Willy menjalankan prosesi melukat saat bulan madu bersama suaminya Indra Indra Priawan. Ia melakukannya di Air Terjun Sebatu, Ubud. Usai melukat, Nikita merasa lebih segar dan mendapatkan energi positif.
2. Pevita Pearce
Pevita Pearce juga melakukan prosesi melukat untuk membersihkan diri dari energi negatif. Setelah itu, ia mandi di pancuran.
3. Raline Shah
Pemeran film 5 cm ini mengikuti melukat dari mulai menyusuri sungai hingga ke pertemuan dua sungai atau campuhan dan terus berjalan hingga ke air terjun yang dianggap suci. Di sana ia merasa energi negatif telah keluar dari tubuh dan pikirannya.
4. Cita Citata
Cita Citata menjalani tradisi melukat bersama Mario Lawalata saat liburan di Bali pada tahun 2019. Sayangnya, ia justru dihujat oleh warganet dan ada yang sampai menyuruhnya rukiah lantaran tak paham bahwa tradisi ini tak ada sangkut pautnya dengan agama.
5. Jessica Iskandar
Sebelum memutuskan untuk tinggal di Pulau Dewata, Jessica Iskandar menjalani prosesi melukat untuk membersihkan diri sekaligus minta izin dan memohon agar senantiasa diberkati Tuhan selama tinggal di Bali.
6. Tamara Bleszynski
Pertengahan tahun 2020 silam, artis yang sudah tinggal di Bali ini tertangkap kamera menjalani ritual melukat bersama seorang pria bule. Warganet pun bertanya-tanya apakah Tamara kini punya kekasih seorang bule.
7. Ariel Tatum
Berita Terkait
-
Lagi Diserang Gegara Buku Broken Strings Aurelie Moeremans, Nikita Willy Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Roby Tremonti hingga Nikita Willy Diserang Gara-Gara Broken Strings, Aurelie Moeremans Klarifikasi
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Salip London hingga Paris, Bali Jadi Destinasi Wisata Terbaik Dunia 2026
-
Jejak Berdarah Pembunuh Sadis Rumania Berakhir di Bali, Diciduk Tim Gabungan di Kerobokan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire