SuaraBali.id - Yogyakarta merupakan salah satu daerah wisata yang paling asyik di Indonesia. Banyak tempat wisata di Jogja paling terkenal.
Jogja menawarkan banyak hal untuk dikunjungi. Wisatawan dapat menemukan wisata budaya, wisata alam, wisata kuliner hingga wisata kekinian dengan deretan spot foto menawan.
Buat kalian yang ingin liburan ke Jogja, ini rekomendasi 12 tempat wisata di Jogja paling terkenal:
1. Malioboro
Ke Jogja tentu belum lengkap apabila enggak mampir ke Jalan Malioboro. Saat ini Malioboro semakin nyaman dengan penataan pedestrian yang menawan. Banyak kursi, instalasi seni maupun vegetasi yang membuat kalian bakal betah berlama-lama di kawasan ini.
Oh ya, kalian juga bisa wisata belanja dan kuliner di sini juga. Malioboro dikenal sebagai surganya jajanan serta barang oleh-oleh,
2. Keraton Yogyakarta
Salah satu wisata budaya yang wajib kalian kunjungi di Kota Pelajar tentu saja Keraton Yogyakarta. Kalian bisa menikmati arsitektur bangunan hingga sejarah panjang Kesultanan Yogyakarta di sini.
Ingin tahu lebih jauh tentang Keraton? Tenang saja, ada pemandu yang bisa menemani kalian menjelajahi setiap jengkal bangunan bersejarah ini.
Baca Juga: 10 Tempat Wisata di Indonesia yang Terkenal: Bunaken Hingga Ujung Kulon
3. Taman Sari
Obyek wisata ini masih berada dalam wilayah Benteng Keraton Yogyakarta. Taman Sari dahulu adalah pemandian pribadi bagi sultan dan para permaisurinya.
Sekain pemandiannya yang unik, kalian bisa menelusuri lorong-lorong di Taman Sari yang sarat nilai histori. Tak hanya itu, setiap sudut Taman Sari cocok untuk berfoto, terutama di area masjid bawah tanahnya yang punya arsitektur tangga yang khas. Lokasi ini wajib menjadi jujugan, terutama buat kalian yang baru kali pertama ke Jogja.
Tugu Yogyakarta adalah ikon wisata Jogja. Biasanya warga dari beragam umur menjadikan kawasan ini untuk berfoto. Selain itu wisatawan juga dapat mampir ke warung kopi yang banyak tersebar di sekitar Tugu Yogyakarta.
Sembari menyeruput kopi, kalian bisa menikmati suasana malam yang menyenangkan di sana. Ada pula restoran dan kafe berlantai dua yang menawarkan spot foto menarik dengan latar belakang Tugu Yogyakarta.
Tag
Berita Terkait
-
Dana Hibah dari APBN untuk Keraton Solo Diduga Masuk Rekening Pribadi
-
3 Pekan Menepi, Bek Asal Jepang Segera Kembali Perkuat PSIM Yogyakarta
-
Riuh di Balik Tembok Keraton Solo: Tradisi, Takhta, dan Negara
-
Fadli Zon Sebut Pemerintah Tak Intervensi Urusan Keraton Solo: Fokus Kami Hanya Cagar Budaya
-
Gusti Purbaya Temui Dasco di DPR, Konflik Keraton Solo Sempat Disinggung
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
BRI Tegaskan Peran Strategis Dorong Ekonomi Desa Lewat Penghargaan Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas X Halaman 27: Anak Muda Terjerat Pinjaman Online
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas VI Halaman 23: Fenomena Tren Makanan
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VII Halaman 39: Pak Edo's Hobby
-
Tujuh Ribu Burung Kicau dari NTB Diselundupkan ke Bali