SuaraBali.id - Saat perayaan Natal dan Tahun Baru 2022, tingkat hunian kamar hotel diharapkan bisa mencapai 40 persen dengan menyasar wisatawan domestik. Hal ini menjadi prediksi dan harapan pengelola industri pariwisata hotel di Kuta.
"Kita tidak muluk-muluk 40% saja sudah bagus," ungkap Direktur Utama Awanngroup, Albert Dwijaya, belum lama ini di Kuta, Badung, Bali.
Menurutnya jika jumlah hunian kamar hotel melampaui 40% tentunya akan lebih bagus lagi.
"Meskipun demikian 40% saya rasa sudah cukup untuk tahun ini," ucapnya.
Jika dilihat sebelumnya sejak adanya pemberlakuan PPKM, dirinya menyebut telah menerima pembatalan puluhan reservasi.
"Kurang lebih ada 30 Cancellation," cetusnya.
Ia berharap dengan PPKM Level 3 dibatalkan dan bisnis kembali berjalan namun tidak mengabaikan protokol kesehatan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
18 Rumah Warga Kampung Bugis Roboh Dihantam Gelombang
-
BRI Tegaskan Peran Strategis Dorong Ekonomi Desa Lewat Penghargaan Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas X Halaman 27: Anak Muda Terjerat Pinjaman Online
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas VI Halaman 23: Fenomena Tren Makanan
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VII Halaman 39: Pak Edo's Hobby