SuaraBali.id - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan detik-detik sebuah pohon kepuh tumbang dan nyaris menimpa warga. Kejadian ini disebut terjadi kemarin, Senin (29/11/2021) di Pura Dalem Gede, Desa Blakiuh, Abiasemal, Badung, Bali.
Video tersebut beredar di WhatsApp Grup dan diunggah oleh akun Instagram @infobadung dan mendapatkan banyak respons warganet. Kejadian ini bermula saat seseorang merekam kegiatan warga yang tengah berkumpul dan memainkan baleganjur atau gambelan Bali.
Terlihat para pria memakai udeng sedang memainkan serangkaian alat musik khas Bali tersebut.
Namun tiba-tiba terdengar suara gemuruh dan para perempuan yang menggunakan kamen berlarian. Ternyata sebuah pohon besar di belakangnya roboh dan nyaris mengenai warga yang ada di sana.
Baca Juga: Detik-Detik Penjor Patah di Depan Pura Agung Petilan Pengerebongan Bali
Teriakan pun terdengar dalam video tersebut hingga video akhirnya terhenti. Ternyata memang sebuah pohon roboh.
Komentar Warganet
“Hujan petir hindari dumun deket pohon besar,” ujar warganet.
“Mimih......,” tambah warganet lainnya.
“Mih aget ten wenten korban,” tandas warganet lain.
Baca Juga: Viral, Warga Gianyar Bali Bikin Penjor Galungan 7 Meter dari Tanaman Hias
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Sepak Terjang Syakir Sulaiman, Pemain Bali United di Tahun 2017 Kini Jadi Pengedar Narkoba
-
BRI Liga 1: Persib Minta Laga Lawan Bali United Ditunda, Ada Apa?
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Tren Media Sosial dan Fenomena Enggan Menikah di Kalangan Anak Muda
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
3 Maskapai Kembali Batalkan Penerbangan Karena Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Jelang Debat Kedua, TGB Sholat Jumat Bersama Zulkieflimansyah, Lawan Kakaknya di Pilgub NTB
-
BKSDA Minta Waspadai Kemunculan Ular Piton di Rumah Warga Saat Musim Hujan
-
Anomali Cuaca Ekstrem di Mataram Bisa Terjadi Sewaktu-waktu, Nelayan Diminta Waspada
-
Masyarakat Bali Diajak Periksa Bila Temukan Gejala TBC, Biaya Ditanggung BPJS Dan Global Fund