SuaraBali.id - Badan meteorologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah III memberikan peringatan dini pada masyarakat di Provinsi Bali pada 22-23 November 2021. Ada potensi hujan lebat dan angin kencang berdurasi singkat di sejumlah wilayah Bali.
Wilayah tersebut adalah Jembrana, Tabanan, Bangli, Badung, Gianyar, Karangasem, Klungkung pada 22 November 2021.
Sedangkan wilayah lain adalah Jembrana, Tabanan, Bangli, Badung, Gianyar, Karangasem, Klungkung, Denpasar pada 23 November 2021.
Masyarakat diminta waspada akan dampak bencana yang ditimbulkan akan adanya cuaca ekstrem ini. Bencana tersebut adalah banjir, genangan air, petir, tanah longsor, petir hingga pohon tumbang.
Peringatan ini juga diperuntukkan operator transportasi laut, nelayan, wisata bahari dan masyarakat di pesisir pantai. Diimbau untuk waspada terhadap gelombang laut setinggi lebih dari 2 meter di Samudera Hindia selatan Bali.
Berita Terkait
-
Cuaca Hari Ini: Hujan Terjadi Hampir di Berbagai daerah dari Banten Sampai Yogyakarta
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Sedia Payung! Jakarta Bakal Diguyur Hujan Merata Hari Ini
-
Manusia Silver, Vespa Tua, dan Hujan yang Menemani
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang