SuaraBali.id - Beberapa orang pasti pernah mengalami mimpi saat tidur, terkadang bisa bermimpi baik atau buruk. Tetapi apakah kamu tahu arti mimpi ketemu mantan pacar?
Secara tak disangka, Anda mungkin pernah mengalami mimpi mantan pacar. Mimpi yang cukup membuat orang bertanya-tanya ini rupanya bisa menjadi pertanda akan hal tertentu.
Dilansir dari laman Metro, ada beberapa poin yang menjelaskan jika kamu bermimpi tentang mantan pacar. Mungkin bisa tanda kangen ingin bertemu atau merajut kisah cinta belum kelar.
1. Mimpi dikunjungi mantan
Mimpi bertemu mantan pacar dan dikunjunginya bisa berarti bahwa kamu tengah mengingat kembali hal-hal positif yang pernah terjadi di masa lalumu.
Mungkin ada hal-hal dalam hidupmu yang membuatmu teringat akan hal-hal indah bersama mantanmu. Barangkali kamu menemukan pasangan baru yang mengingatkanmu pada sosok pasangan masa lalumu tersebut.
2. Mimpi balikan dengan mantan
Mimpi balikan dengan mantan pacar tidak berarti bahwa kamu ingin kembali menjalin hubungan dengan mantanmu. Mimpi ini bisa datang karena dipicu dari perubahan dalam hubunganmu saat ini dan seberapa banyak kamu mengingat masa lalu bersama sang mantan.
3. Mimpi kehilangan mantan
Baca Juga: 5 Arti Mimpi Macan, Ada Ketidakpastian dalam Hidupmu!
Jika kamu mimpi kehilangan mantan pacar, itu bisa menandakan bahwa kamu sedang merindukan dirinya. Mungkin juga kamu merindukan sifat dan hal-hal dari mantan.
Mimpi ini juga bisa berarti kamu merindukan rasa diinginkan oleh orang lain atau karena kamu merindukan untuk kembali menjalin hubungan dengan seseorang.
4. Mimpi mantan merindukan dirimu
Mimpi ini dapat berarti bahwa kamu mungkin sudah mulai melupakan kenangan-kenangan akan hubunganmu terdahulu. Ini pertanda baik karena kamu berarti sudah move on dari mantanmu.
5. Mimpi mantan sakit atau meninggal
Mimpi mantan pacar sakit atau meninggal bukan pertanda bahwa kamu orang yang jahat, jadi tidak perlu takut. Mimpi ini menandakan kamu sudah benar-benar mengakhiri hubunganmu dengan sang mantan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk