SuaraBali.id - Selain daerah bersejarah, Madiun juga punya masakan khas yang enak dan bikin nangih. Makanan khas Madiun yang selama ini dikenal adalah pecel, tapi selain itu ada banyak yang enak dan populer.
Kota yang terletak di perbatasan Jawa Timur dan Jawa Tengah ini memang memiliki makanan khas dengan harga yang relatif terjangkau. Mulai dari makanan berat hingga camilan ringan akan sangat mudah ditemui di Madiun.
Berikut daftar makanan khas Madiun selain pecel:
1. Nasi Jotos
Makanan khas Madiun berikutnya yang wajib untuk kamu coba yakni nasi jotos. Mendengar namanya saja anda mungkin sudah merasa bahwa kuliner satu ini cukup unik.
Kenyataannya memang demikian, pemberian nama nasi jotos adalah karena bentuk bungkusnya yang seolah olah menyerupai sebuah kepalan tangan orang dewasa. Jika dibayangkan pasti tergambar porsi yang begitu sedikit.
Akan tetapi anda tidak perlu khawatir, karena satu bungkus nasi jotos sudah berisi nasi putih ditambah lauk sederhana seperti tempe, tahu, mie, telur, dan sambal yang rasanya khas dan lezat. Cukup untuk mengganjal perut dikala lapar, terlebih harganya terbilang murah meriah.
Sesuai dengan namanya, lontong tahu telur merupakan kuliner berupa lontong dengan tambahan tahu dan telur yang kemudian disiram bumbu kacang.
Baca Juga: Belum Diketahui Banyak Orang, Satu Fakta Soal Kecelakaan Vanessa Angel
Untuk warga lokal sendiri, biasanya lontong tahu telur ini disebut juga dengan nama tahu panggung. Penyajiannya umumnya diberi tambahan daun bawang serta bawang goreng di atasnya.
Selain itu penjual lontong tahu telur akan menyediakan sambal di atas meja, yang bebas anda tambahkan sesuka hati.
Kehadiran sambal ini dinilai membuat masakan menjadi makin lezat, terlebih warga Jawa Timur merupakan tipikal orang yang menyukai jenis makanan dengan rasa pedas.
3. Pentol Corah
Kuliner satu ini berupa pentol yang terbuat dari tepung kanji yang dicampur dengan tepung terigu, kemudian diolah dengan berbagai bumbu dan dimasukkan ke dalam tahu, sedangkan sisanya dibentuk menjadi bulatan kecil. Biasanya pentol corah akan disajikan bersama saus, membuatnya semakin terasa lezat.
Tag
Berita Terkait
-
4 Oknum Polisi di Madiun Terlibat Kasus Peredaran Narkoba
-
Cerita Inspiratif - Desa Sumberejo Pacitan
-
Dari Ejekan Jadi Rezeki, Patung Macan Putih Kediri Jadi Wisata Dadakan
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Polda Jatim Ungkap Penyelundupan Bawang Bombay Berkedok Cangkang Sawit
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire