
SuaraBali.id - Calon ibu baru harus tahu makanan untuk ibu hamil muda yang baik untuk dikonsumsi dan aman untuk perkembangan di awal masa kehamilan. Sebab di awal masa kehamilan, bunda harus menjaga stamina untuk aktivitas sehari-hari.
Asupan makanan pada trimester pertama merupakan hal penting untuk menjaga kesehatan badan serta pertumbuhan janin bayi. Dengan begitu, ketika hasil tes sudah dinyatakan mengandung janin, baik calon bapak maupun ibu sudah tak kebingungan lagi. Trimester pertama merupakan saat-saat penting.
Asupan makanan merupakan hal penting yang perlu diketahui pasangan yang hendak membuat program kehamilan. Dengan mengkonsumsi makanan dan minuman yang tepat, janin bisa tumbuh lebih sehat dan sempurna.
Berikut ini 5 makanan untuk ibu hamil muda yang tepat untuk dikonsumsi pada tiga bulan pertama kehamilan:
Baca Juga: Daftar 4 Makanan Penambah Hb untuk Perlancar Aliran Oksigen ke Seluruh Tubuh
1. Makanan Sumber Asam Folat
Ada banyak makanan yang menjadi sumber dari asam folat. Asam folat atau vitamin B kompleks yang larut dalam air penting dalam proses pembentukan DNA dan sel darah merah. Asam folat turut mencegah bayi lahir dalam kondisi cacat tabung saraf.
Makanan yang menjadi sumber asam folat, yakni kacang merah, bayam, brokoli, telur, kacang tanah dan alpukat.
Makanan kaya serat menjadi bagian penting dari makanan untuk ibu hamil muda. Serat bisa menjadi kontrol untuk kenaikan berat badan, mencegah pleeklamsia serta masalah buang air besar.
Baca Juga: Petani Jawa Barat Diminta Tak Tanam Sayuran di Daerah Rawan Bencana
Serat ini bisa diperoleh dengan mengkonsumsi buah segar, kacang-kacangan, biji-bijian hingga sayuran yang sudah dimasak.
Berita Terkait
-
Gestur Hormat Prabowo ke Megawati: Bukan Hanya Soal Usia, Tapi Juga...
-
Makna Parsel Sayur Mayur dari Prabowo untuk Megawati Saat Idulfitri, Begini Kata Sekjen Gerindra
-
Susu Steril: Cara Simpel Cukupi Kebutuhan Protein di Tengah Hidup yang Serba Cepat
-
Banyak Dijumpai, Ini Efek Menggoreng Sayuran: Bisa Sebabkan Berbagai Penyakit
-
Asmirandah Ungkap Kunci Pola Makan Sehat untuk Chloe: Feeding Rules Jadi Andalan!
Tag
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
AS Juga Protes Kebijakan Hilirisasi Nikel Warisan Jokowi
-
5 Rekomendasi Aplikasi Android untuk Nobar Online, Bisa YouTube hingga Netflix
-
5 Mobil Keluarga Murah, Harga Cuma Rp 100 Jutaan Terbaik April 2025
-
LG Batal Investasi Rp130 T Gara-gara Kebijakan RUU TNI, Adik Kandung Prabowo Bungkam
Terkini
-
Cara Dapat DANA Kaget Gratis Untuk Belanja di Indomaret, Link Bisa Diklaim Hari Ini
-
Pangdam IX Udayana Usul ke Gubernur Bali, TNI Bantu Satgas Anti Sampah Plastik
-
Luna Maya Relakan Bila Maxime Bouttier Ingin Mengejar Mimpi ke Amerika Setelah Menikah
-
Link DANA Kaget Khusus Malam Ini, Saldo Gratis Masih Tersedia
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun