SuaraBali.id - Makanan penyebab Kelenjar Getah Bening. Pembengkakan kelenjar getah bening biasanya terjadi akibat tubuh yang sedang melawan infeksi dan peradangan. Apabila infeksi semakin serius, kemungkinan pembengkakan akan semakin lama.
Penyebab bengkak kelenjar getah bening sangat beragam salah satunya karena makanan. Itu terjadi karena makanan menjadi salah satu diantara beberapa cara bakteri, virus atau jamur masuk ke dalam tubuh, dan menimbulkan infeksi atau peradangan.
Makanan penyebab kelenjar getah bening diantaranya, daging olahan, gorengan, dan makanan tinggi gula, dan makanan yang kurang bersih.
Untuk mengetahui lebih jelasanya tentang makanan penyebab kelenjar getah bening, berikut ulasannya.
1. Gorengan
Gorengan merupakan makanan yang tinggi lemak jenuh. Makanan ini harus dihindari karena bisa menyebabkan kelenjar getah bening. Minyak jenuh juga berisiko meningkatkan inflamasi atau peradangan pada tubuh. Sebaiknya, gantilah dengan minyak sayur saat menggoreng agar lebih menyehatkan saat dikonsumsi.
2. Makanan yang kurang bersih atau higienis
Jenis makanan penyebab kelenjar getah bening membengkak akibat infeksi bakteri atau virus, adalah makanan yang tidak disiapkan secara higienis atau kurang bersih dalam sajiannya.
Bakteri, virus, jamur atau parasit adalah mikroorganisme yang tidak terlihat dengan mata telanjang dan sangat mudah berpindah dan berlipat ganda.
Baca Juga: Kontaminasi Makanan Bisa Sebabkan Demam Tifoid, Ini Cara Menghalanginya
Ketika makanan terpapar bekteri, virus atau jamur kemudian dikonsumsi, kemungkinan besar tubuh akan merespon dengan system kekebalan tubuh yang aktif.
Gejala yang paling umum dirasakan tubuh saat terserang bakteri atau virus misalnya batuk, sakit tenggorokan, tonsillitis (radang amandel), sakit perut, diare dan lain-lain.
3. Makanan kurang matang
Makanan mentah atau kurang matang juga tidak disarankan untuk dikonsumsi. Makanan tersebut misalnya, daging, sayur dan susu yang belum dipasteurisasi.
Makanan yang tidak di olah atau dipersiapkan dengan benar ini dapat menjadi salah satu makanan penyebab kelenjar getah bening bengkak, karena dapat menimbulkan infeksi dalam tubuh.
4. Makanan pedas
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang