SuaraBali.id - Terdapat banyak pilihan tempat wisata di Pekanbaru. Pekanbaru merupakan ibu kota Provinsi Riau, Kota ini adalah yang terbesar di Riau.
Kota Pekanbaru merupakan kota perdangan dan jasa, termasuk sebagai kota dengan pertumbuhan migrasi dan urbanisasi yang tinggi. Tak hayak membuat kota ini ramai dikunjungi.
Sebagai kota terbesar di Riau, Pekanbaru memiliki beragam destinasi menarik yang cocok untuk dikunjungi. Mulai dari wisata alam, kebudayaan, kesenian hingga religi ada di kota ini.
Berikut beberapa rekomendasi tempat wisata di Pekanbaru yang menarik untuk dikunjungi.
1. Kawah Biru
Destinasi yang pertama yaitu Kawah Biru. Tempat wisata ini paling populer dan banyak dikunjungi di Pekanbaru. Pasalnya, tempat ini menawarkan sebuah keindahan pemandangan alamnya yang sangat unik.
Seperti namanya air yang ada di kubangan kawah berwarna biru. Di sini anda dapat menikmati seluruh pemandangan alam yang sangat menakjubkan. Bahkan ada sebuah spot favorit para pengunjung, yakni berada di area pinggir danau.
Berjarak sekitar 10 kilometer dari pusat Kota Pekanbaru terdapat Rainbow Hills Rumbai atau taman pelangi. Tempat ini memiliki pesona alam yang sangat cantik.
Baca Juga: Dua Objek Wisata di Garut Uji Coba Pembukaan di Masa PPKM Level 3
Salah satu fenomena unik yang timbul dari bukit ini adalah kontur warnya yang berubah-ubah pada setiap waktu. Rainbow Hills Rumbai terletak tidak jauh dari Danau Khayangan.
3. Riau Fantasi
Riau Fantasi adalah salah satu tempat wisata wahana terbesar dan terlengkap di daerah Sumatera. Debgan banyaknya wahana permainan, tempat ini sangat cocok dikunjungi bersama keluarga.
Terdapat beberapa area kolam renang, wahana uji adrenalin hingga wahana keluarga. Tempat wisata ini terletak sekitar 45 menit dari pusat Kota Pekanbaru.
Tempat wisata yang satu ini sangat cocok untuk dikunjungi bersama keluarga. Kebun Binatang Sang Kulim memiliki beragam koleksi hewan baik jinak maupun liar.
Tag
Berita Terkait
-
Orasi di Hadapan 1.000 Siswa, Kapolda Riau: Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam dan Masa Depan
-
'Wallahi, Billahi, Tallahi!' Surat Sumpah Abdul Wahid dari Sel KPK Gegerkan Riau
-
Petaka di Pelabuhan Tanjung Buton: Jembatan Ambruk, Avanza Hanyut, dan Alasan di Balik Tragedi
-
5 Face Mist untuk Kulit Kering Agar Tetap Glowing saat Liburan Akhir Tahun
-
Rilis Akhir Tahun 2025 Polda Riau: Kejahatan Anjlok, Perang Lawan Perusak Lingkungan Makin Sengit
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?