SuaraBali.id - Wisata Palembang, Sumatera Selatan. Berwisata adalah satu kegiatan yang menyenangkan jika musim libur tiba. Tempat wisata Palembang, bisa menjadi pilihan saat berlibur.
Terdapat beragam tempat wisata di Palembang mulai dari wisata alam, religi hingga wisata sejarah. Di masing-masing tempat terdapat spot foto yang Instagramable.
Berikut ini daftar tempat wisata Palembang yang terbaru dan populer di kalangan masyarakat.
1. Jembatan Ampera dan Sungai Musi
Jembatan Ampera dan sungai Musi adalah satu tempat wisata yang iconic di Kota Palembang. Tidak lengkap rasanya berkunjung ke Palembang jika tidak mampir ke objek wisata satu ini.
Pemandangan yang disuguhkan sangat eksotis. Jembatan dibangun pada tahun 1962 untuk menghubungkan daerah ulu dan hilir.
2. Benteng Kuto Besak
Tidak jauh dari jembatan ampera ada Benteng Kuto Besak. Tempat bersejarah ini memiliki bangunanan dengan bentuk yang artistik. Sangat cocok digunakan untuk berswafoto.
Benteng ini merupakan bukti kejayaan masa lampau kerajaan Palembang. Dahulu digunakan untuk pertahanan diri dari musuh.
Baca Juga: 7 Tempat Wisata di Purwokerto Terpopuler: Baturaden, Telaga Sunyi Hingga Tranggulasih
Di dalam benteng terdapat kantor kesehatan dan rumah sakit. Keunikan lainnya, benteng ini merupan satu-satunya benteng yang dibangun dengan dinding batu.
3. Fantasy Island Palembang
Tempat wisata terbaru di Palembang ini menyediakan wahana permainan air yang beragam. Sehingga tempat ini cocok dikunjungi bersama keluarga.
Terdapat kolam renang sedalam 50 cm yang dibuat khusus untuk balita. Untuk anda yang suka tantang bisa menaiki kereta gantung.
4. Masjid Agung Palembang
Masjid Agung merupakan salah satu destinasi wisata religi yang ada di Pelembang. Masjid ini memiliki desain artistektur yang megah dan menawan.
Bangunan tua dengan luas 15.400 meter persegi, bisa menampung 1.200 jamaah. Perpaduan Eropa, Tiongkok dan Indonesia menambah daya tarik untuk dikunjungi.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto