SuaraBali.id - Tubuh manusia memerlukan protein. Sebab protein berperan besar dalam tubuh sebagai pembentuk energi, memelihara kesehatan tubuh, dan sebagainya. Apa saja makanan yang mengandung protein?
Selain itu protein juga meningkatkan kekebalan tubuh sehingga tubuh tidak akan mudah sakit. Tentu saja apabila tubuh kekurangan protein maka akan berakibat buruk. Protein tidak sulit untuk dikonsumsi.
Protein telah terkandung dalam banyak makanan, di antaranya yakni:
1. Daging Sapi
Daging sapi seberat 85 ons mengandung 22 gram protein dan 184 kalori. Selain itu, daging sapi juga mengandung vitamin B 12, zat besi dan sebagainya.
Konsumsi daging sapi harus dengan pengolahan yang benar. Apabila salah olahan, daging sapi dapat menjadi sumber penyakit. Daging sapi dapat dikonsumsi dengan diolah menjadi bakso, sup, sate, dan sebagainya. Daging sapi bermanfaat untuk menguatkan tulang, menurunkan risiko diabetes, mencegah anemia, dan mempercepat pemulihan.
2. Telur
Telur adalah salah satu bahan makanan hewani. Telur pada umumnya berasal dari unggas. Telur merupakan makanan yang mengandung protein tinggi. Selain itu, ia juga mengandung vitamin, karbohidrat. Satu telur ayam mengandung 6 gram protein. Telur juga mengandung antioksidan yang menyehatkan mata dan menutrisi otak.
Telur memiliki protein hewani yang sangat tinggi dan mudah dijumpai. Selain harganya yang terjangkau, telur dapat dikonsumsi dengan berbagai cara seperti menjadi bahan kue, digoreng, direbus, dimakan bersama roti dan sandwich dan sebagainya.
Baca Juga: Jaga Nutrisi selama Kehamilan, Jangan Lupa Konsumsi Ini Setiap Kali Makan!
Manfaat telur bagi kesehatan yakni menjaga kesehatan mata, otak, membangun sistem imun, menurunkan risiko penyakit jantung, dan sebagainya.
3. Susu
Susu merupakan minuman yang banyak mengandung protein, vitamin, dan kalsium. Secangkir susu dengan 1 persen lemak mengandung 8 gram protein dan 149 kalori.
Susu dapat dikonsumsi dengan berbagai cara seperti diminum langsung, dijadikan bahan membuat kue, menjadi topping makanan, dan sebagainya. Susu bermanfaat dalam pembentukan otot dan tulang, kesehatan jantung, dan kekebalan tubuh.
Kacang Almond merupakan makanan yang banyak gizinya. Beberapa gizi yang terkandung didalamnya yakni vitamin E, protein, serat, magnesium. Ketika manusia mengkonsumsi 100 kacang almond, ia mendapat 20 gram protein dan 16 gram karbohidrat. Kacang almond juga bermanfaat untuk menstabilkan gula darah dan menurunkan kadar kolesterol.
Berita Terkait
-
Pankreas, Organ yang Jarang Disapa Tapi Selalu Bekerja Diam-Diam
-
Jangan Panik! Ini 9 Daftar Susu Nestle di Indonesia yang Aman dari Isu Racun Cereulide
-
13 Produk Susu Formula Nestle untuk Bayi yang Ditarik dari 49 Negara akibat Racun Cereulide
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien