SuaraBali.id - Menjadi seleb Korea yang tengah naik daun tentu menjadi incaran para agensi artis. Para agensi ini berlomba untuk menggaet seleb Korea berada di agensinya untuk mendapatkan pemasukan yang meningkat.
Idol Kpop da artis Korea yang menjadi rebutan tentu mereka akan mengalami kegalauan karena semua agensi terbaik juga merebutkan mereka. Para artis Korea ini juga harus bisa memutuskan dengan bijak pilihannya.
Inilah artis Korea yang jadi rebutan para agensi:
1. Yoon Sun Young
Menjalani karir di bidang model ternyata membuat sosok Yoon Sun Young sudah cukup puas. Mengingat di seorang model dan dia tentu memiliki paras yang cantik dan memepesona. Berangkat dari parasnya yang cantik sampai sampai 3 agensi besar di Korea seperti JYP Entertainment, SM Entertainment dan YG Entertainment juga ingin mengontrak Yoon Sun Young.
Sayangnya tawaran mereka hanya sebuah yang tak berarti. Yoon Sun ternyata menolak semua agensi dan lebih memilih untuk fokus ke dunia permodelannya.
2. Doha BAE173
Sejak kecil ternyata sosok Doha sudah terjun di dunia pertelevisian. Terbukti diumurnya masih menginjak 4 tahun Doha sudah pernah membintangi iklan dan pernah membingangi film 'Reply 1994'.
Diumurnya yang masih menginjak 8 tahun Doha juga sudah mendapatkan tawaran dari 10 agensi, dan 2 agensi besar seperti SM Entertainment dan Big Hit Music. Lalu ia juga lolos untuk audisi YG Entertainment dan JYP Entertainment.
Baca Juga: Bikin Heran, 9 Seleb Korea Ini Punya Alergi Tak Biasa
3. DK iKON
Berangkat dari kepribadiaanya yang giat dan disiplin dalam berkerja. Seleb Korea DK ternyata menang di kompetisi di SM Entertainment, DK Entertainment sebagai "Trainee Search" JYP Entertainmemt di tahun 2012.
Akhirnya sosok DK iKON bergabung dengan YG Entertainment. Dan ternyata DK juga mendapatkan tawaran dari agensi lainnya.
4. Park Bo Gum
Sebelum mengikuti audisi di beberapa agensi, ternyata Park Bo Gum berjanji akan menerima agensi yang menerimanya paling pertama. Dan ternyata agensi Sidus HQ lah yang menerimanya paling awal.
Ternyata ia sudah lama bermimpi ingin menajadi seorang Kpop, dia berusaha dengan membuat benerapa single dan mengirim rekamannya ke 3 agensi besar di Korea, dan ternyata diluar dugaan ketiga agensi tersebut ingin mengontraknya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen