SuaraBali.id - Mulai banyaknya wisatawan domestik yang berkunjung ke Bali menjadi kabar baik bagi pengelola hotel di kawasan wisata, salah satunya seminyak, Badung, Bali.
Meski merupakan harapan bagi para pengelola pariwisata namun, untuk persoalan harga kamar dan tempat wisata masih belum teratasi, dimana harga masih sangat murah di bawah harga normal.
Kunjungan wisdom yang meroket tak diimbangi harga kamar yang normal.
Kondisi itu dikatakan Bidang Pemasaran dan Promosi Dalam Negeri PHRI Bali, Ismoyo S. Soemarlan yang diwawancarai Rabu (20/10/2021) di Seminyak, Badung, Bali.
Dia menyebut sebagian besar pengelola hotel dan villa masih menerapkan harga yang sangat rendah dibanding harga normal.
Kondisi ini menjadi salah satu magnet kedatangan wisdom ke Bali, selain Bali dianggap aman dikunjungi karena telah menerapkan standar prokes.
"Memang yang masih tidak menguntungkan kita perhotelan adalah rate (harga) domestik masih sangat rendah sekali. Banyak sekali diskon-diskon yang mereka minta," tuturnya.
"Tapi secara umum, kami dengan Bali Villa Association, Bali Hotel Association, IGHMA, anggap saja ini sebagai pemanasan untuk menyambut tamu internasional. Soal kesiapan properti, kita sudah ribuan properti yang penuhi CHSE," sambungnya.
Berdasarkan data Dinas Pariwisata Bali, lonjakan kunjungan domestik mencapai 7.000 sampai 10.000 perhari, pada tiga hari terakhir sejak 18 Oktober lalu.
Ismoyo menyebut, meroketnya kunjungan wisdom cukup membantu hotel-hotel di Badung. Akibat kunjungan itu, okupansi sejumlah hotel mencapai 50 persen.
Berita Terkait
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Prediksi PSM Makassar vs Bali United di BRI Super League 9 Januari 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk