SuaraBali.id - Nama seleb Korea Kim Seon Ho makin ramai diperbincangkan, kariernya melonjak sejak membintangi drama Korea Start-Up sebagai Han Ji Pyeong. Penampilannya dalam Hometown Cha-Cha-Cha juga semakin melambungkan popularitasnya. Alhasil ia pun kebanjiran tawaran pekerjaan mulai dari drama, film, iklan, brand ambassador, hingga host acara. Banyaknya tawaran pekerjaan dan kontrak kerja yang ia dapatkan itu menambah pundi-pundi kekayaan aktor berlesung pipi ini.
Dilansir dari KDramastar, popularitasnya saat ini membuat kekayaan Kim Seon Ho diduga mencapai angka fantastis yaitu hingga 5 juta USD atau setara dengan Rp 80 miliar. Kekayaannya tersebut bahkan diperkirakan akan meningkat jika menilik dari banyaknya iklan dan kontrak yang ia terima.
Sayangnya, dia baru-baru ini justru tersandung skandal gaslighting hingga paksaan aborsi terhadap mantan kekasihnya di tengah popularitasnya. Skandal Mr. K ini membuat berbagai brand dan proyek drama yang sudah menantinya pun terancam membatalkan kontrak dengannya. Bahkan Kim Seon Ho juga terancam kehilangan banyak uang lantaran harus membayar penalti atas pelanggaran kontrak yang sudah ia terima. Lantas apa saja sumber kekayaan Kim Seon Ho? Simak ulasannya dilansir berbagai sumber berikut ini.
1. Pertunjukan Teater
Baca Juga: Seperti Mantan Pacar Kim Seon Ho, Ini Masalah Mental yang Mungkin Dialami Perempuan Aborsi
Seperti sudah banyak diketahui, Kim Seon Ho mengawali kariernya sebagai seorang pemain teater. Bahkan popularitasnya sebagai aktor teater juga cukup besar, tak sedikit orang yang selalu menanti aksi Kim Seon Ho di atas panggung.
Kariernya sebagai aktor teater sudah ia rintis sejak ia masih menjadi mahasiswa lho.
2. Drama dan Film
Karier Kim Seon Ho sebagai aktor teater sebenarnya sudah cukup menjanjikan dan sukses. Lewat drama Good Manager (2017), debutnya di layar kaca dimulai. Tetapi namanya baru benar-benar melejit usai memerankan sosok sad boy Han Ji Pyeong dalam drama Start-Up (2020).
Ketenarannya kian melejit usai tampil sebagai pria serba bisa di Hometown Cha-Cha-Cha (2021). Aktingnya sebagai Han Ji Pyeong dan Hong Du Shik dalam dua drama tadi sukses membuat namanya populer dan drama tersebut juga tenar tak hanya di Korea tapi juga mancanegara. Jadi pastinya Kim Seon Ho juga mendapatkan bayaran besar atas aktingnya itu.
Baca Juga: Kontroversi Kim Seon Ho, Ternyata Begini Kepribadiannya Kalau Dilihat dari Weton Jawa
3. Endorsement dan Iklan Komersil
Berita Terkait
-
Lee Shin Young Akan Bergabung dalam Drama 'The Moon Flows Over the River'
-
3 Tahun Hiatus, Yook Sung Jae Beberkan Alasan Bintangi 'The Haunted Palace'
-
4 Drama Korea Terbaru di Netflix April 2025, Dari Thriller hingga Romansa!
-
4 Ide Outfit Nyaman ala Kim Seon Ho, Simple dan Effortless Chic!
-
'Weak Hero Class 2' Tayang April, Kelanjutan Kisah Yeon Si Eun di SMA Baru!
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Meninggal di AS Saat Nyepi, Mahasiswi Asal Buleleng Ini Sempat Pesan ke Ayah Ibu Agar Tenang
-
Dianggap Rezeki, Nelayan Kuta Panen Ikan Layur, Sekali Melaut Puluhan Kilogram
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak