
SuaraBali.id - Belum lama ini sebuah video kucing terlihat tengah BAB di kloset kamar mandi dan membuat warganet heboh. Kucing tersebut tampak santai buang air besar di kamar mandi seperti manusia.
Momen ini dibagikan oleh akun TikTok @ohlafyu. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya telah disaksikan 25 juta kali dan mendapatkan 2,6 juta tanda suka.
Pemandangan itu membuat sang pemilik kucing menjadi bangga. Ia merasa didikannya untuk membesarkan kucing sudah sukses.
"Didikan siapa dulu nih," tulis pemilik akun sebagai keterangan TikTok seperti dikutip BeritaHits.id, Sabtu (18/9/2021).
Baca Juga: Malam Pertama di Rumah Mertua, Paginya Cewek Ini Dilihatin Satu Rumah
Dalam video, pemilik rumah berjalan masuk ke kamar mandi dan merekam isinya. Ia melihat kucing peliharaannya sedang asyik buang hajat di kloset jongkok.

Kucing berwarna hitam putih itu hanya menatap pemilik dengan serius. Sebagian tubuh dan kaki belakangnya masuk ke kloset, sedangkan kaki depannya menapak di lantai kamar mandi.
Momen itu semakin kocak setelah pemilik kucing bertanya ke binatang kaki empat tersebut. Ia bertanya apakah sang kucing sudah selesai apa belum.
"Udah belum?" tanya sang pemilik kucing.
Menariknya, kucing itu menjawab dengan "meow meow". Sang pemilik pun bertanya lagi sudah selesai apa belum buang air besar.
Baca Juga: Meski Gunakan Barang di Rumah Seadanya, Hasil Foto Emak-emak Ini Tak Kalah Keren
Pertanyaan itu dijawab lagi dengan suara kucing. Sang pemilik pun menyimpulkan kucingnya belum selesai buang air besar.
Berita Terkait
-
Arti Velocity di TikTok dalam Bahasa Gaul dan Cara Menggunakannya
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
-
Lirik dan Arti Lagu Tab Tabi Tab yang Viral di TikTok, Padahal Sudah Rilis Sejak 2012
-
Beda Perlakuan ke Nagita Slavina dan Paula Verhoeven, Adab Baim Wong di Kasur Tuai Kritik: Amit-amit!
-
Lirik Lagu Tob Tobi Tob Viral di TikTok, Ternyata Ini Makna Sebenarnya!
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
Terkini
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram
-
Dari 'Kak' Jadi 'Sayang' Transformasi Hubungan Luna Maya Dan Maxime Bouttier di Luar Dugaan