SuaraBali.id - Baru berusia 24 tahun, Dahlia Poland dikenal telaten merawat tiga buah hatinya dari pernikahan dengan Fandy Christian sekalipun tanpa bantuan pengasuh.
Di tengah kesibukannya melakukan pekerjaan rumah tangga sekaligus merawat anak, Dahlia Poland tetap saja menerima komentar nyinyir warganet.
Melalui media sosial, Dahlia Poland sendiri tampak menikmati perannya sebagai seorang ibu di usia muda.
Ia memberi totalitas dalam merawat anak-anaknya sejak menjadi ibu. Meski begitu, ia tetap terlihat cantik dan awet muda.
Namun, tak jarang ia dicibir netizen. Bahkan penampilannya kerap jadi bahan cibiran dan dinilai tak pernah merawat diri.
Dalam unggahan akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall, yang membagikan kembali curhatan Dahlia, seorang netizen mengkritik wajah pemain sinetron Ganteng Ganteng Serigala itu.
"Kak sekali kali facial dong kak. Kan banyak uang tu komedo berserakan banget," tulis netizen.
"Kasian ih gabisa bedain komedo sama freckles. Gimana liat closeup nya si @/jasonplnd yang frecklesnya lebih bertebaran," balas Dahlia.
Bahkan saking kesalnya, Dahlia Poland meminta netizen yang julid mencoba jadi dirinya yang sibuk mengurus rumah dan anak-anak.
Baca Juga: Telaten dan Panutan Banget, 7 Potret Dahlia Poland Momong Anak
"Ba*ot netijen sungguh ingin kuminta gantiin aku di rumah 2 hari ajaaaa," tulis Dahlia Poland.
Berita Terkait
-
Telaten dan Panutan Banget, 7 Potret Dahlia Poland Momong Anak
-
Menohok! Dahlia Poland Skakmat Warganet yang Nyinyir soal Perawatan Wajahnya
-
Wajahnya Dicibir Penuh Komedo, Dahlia Poland Beri Balasan Menohok!
-
8 Potret Artis Gendong Istri, Sweet Banget Bikin Iri
-
Tak Perlu ke Salon, Ini 5 Tips Mengatasi Komedo di Rumah Saja
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?