SuaraBali.id - Polisi usut Dinar Candy berbikini protes PPKM diperpanjang. Dinar Candy pakai bikini saat protes PPKM.
Polisi menduga lokasi Dinar Candy pakai bikini di Bali.
Polres Metro Jakarta Selatan tengah menelusuri kebenaran aksi jalan kaki berbikini Dinar Candy sebagai bentuk penolakan perpanjangan masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).
Aksi tersebut sebelumnya dikabarkan terjadi di sekitar Jalan Lebak Bulus.
Baca Juga: Pemprov DKI Jakarta Belum Izinkan Pusat Perbelanjaan Buka
Kabag Ops Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Ruslan Idris mengatakan, pihaknya telah mengkonfirmasi hal ini kepada anggotanya di lapangan.
Namun, berdasar keterangannya tidak ada anggota yang melihat adanya aksi berbikini tersebut.
"Ada yang bilang di pertigaan Lebak Bulus. Tapi saya konfirmasi dengan teman-teman (anggota) nggak ada yang tahu," kata Ruslan kepada wartawan, Rabu (4/8/2021) malam.
Sementara itu, Ruslan mengaku mendapat informasi bahwa aksi berbikini Dinar Candy itu dilakukan di Bali beberapa lalu. Informasi itu diperoleh dari temannya.
"Informasi dari temennya ini di Bali," ujar Ruslan.
Baca Juga: Nyeleneh Pakai Bikini di Jalan, Dinar Candy Diperiksa Polisi Semalam
Dinar Candy belakangan heboh diperbincangkan lantaran nekat melakukan aksi berbikini di tempat umum.
Aksi tersebut dilakukannya sebagai bentuk protes lantaran diperpanjangnya masa PPKM.
Video aksi berbikini di jalan itu sempat diunggah langsung lewat Instagram @dinar_can dy pada Rabu (4/8) kemarin. Dalam video itu terlihat Dinar Candy mengenakan bikini warna merah seraya memegang poster.
"Warning!! Jangan tiru adegan ini!! Aku lagi cari pelampiasan lagi setres," tulis Dinar Candy.
Hanya saja beberapa menit setelah itu unggahan video tersebut telah dihapus. Hingga kekinian belum diketahui alasan Dinar Candy menghapus unggahannya.
Berita Terkait
-
Dituding Tukang Tipu, Fitri Salhuteru Minta Korban Laporkan Dirinya ke Polisi
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Berapa sih Honor DJ Dinar Candy? Disebut Nikita Mirzani Kena Tipu Rp5 Miliar oleh Fitri Salhuteru
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian
-
Hilang Dua Hari di Kebun Saat Hendak Sembahyang, Dadong Ramaeyani Ditemukan Selamat
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya