SuaraBali.id - Kapolres AKBP Roby Septiadi, SIK beserta Kapolsek jajaran memasang stiker imbauan penutupan objek wisata Pantai sementara dan hanya melayani Take Away pada tempat makan, warung, restoran dan kafe.
Aksi ini sebagai wujud pelaksanaan Operasi Aman Nusa Agung II penanganan Covid-19 tahun 2021 lanjutan yakni penerapan PPKM Darurat.
Adapun wilayah yang sudah dipasangkan imbauan PPKM Darurat Corona Virus Disease 2019, yakni objek wisata Pantai dan Pengelola Restauran di seputaran Pantai Petitenget, Kerobokan Kelod, Pantai Perancak, Pantai Berawa Desa Tibubeneng dan Pantai Batu Bolong, Pantai Nelayan Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung.
"Stiker imbauan yang bertuliskan 'Lokasi ini Ditutup Sementara Dalam Rangka Pencegahan Covid-19' khususnya pada objek wisata pantai dan dan stiker bertuliskan 'Hanya menerima Take Away (Bungkus) Tidak Melayani Makan di Tempat' dipasang pada tempat makan, warung, restaurant dan cafe," tandasnya, dilansir laman BeritaBali, Senin (5/7/2021).
Berita Terkait
-
15 Napi Siap Diperiksa soal Kronologis Keracunan Disinfektan
-
Enam Pantai Eksotis dan Tersembunyi di Malang, Belum Dijamah Banyak Orang..
-
Mayat Maria Goretti Terlentang Jatuh ke Jurang Pantai Sunset Point Uluwatu, Kaki Patah
-
Maria Goretti Diduga Bunuh Diri, Tewas di Jurang Pantai Sunset Point Uluwatu
-
Maria Goretti, Wanita Cantik Tewas di Jurang Sunset Point Berusia 29 Tahun
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa