SuaraBali.id - Kapolres AKBP Roby Septiadi, SIK beserta Kapolsek jajaran memasang stiker imbauan penutupan objek wisata Pantai sementara dan hanya melayani Take Away pada tempat makan, warung, restoran dan kafe.
Aksi ini sebagai wujud pelaksanaan Operasi Aman Nusa Agung II penanganan Covid-19 tahun 2021 lanjutan yakni penerapan PPKM Darurat.
Adapun wilayah yang sudah dipasangkan imbauan PPKM Darurat Corona Virus Disease 2019, yakni objek wisata Pantai dan Pengelola Restauran di seputaran Pantai Petitenget, Kerobokan Kelod, Pantai Perancak, Pantai Berawa Desa Tibubeneng dan Pantai Batu Bolong, Pantai Nelayan Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung.
"Stiker imbauan yang bertuliskan 'Lokasi ini Ditutup Sementara Dalam Rangka Pencegahan Covid-19' khususnya pada objek wisata pantai dan dan stiker bertuliskan 'Hanya menerima Take Away (Bungkus) Tidak Melayani Makan di Tempat' dipasang pada tempat makan, warung, restaurant dan cafe," tandasnya, dilansir laman BeritaBali, Senin (5/7/2021).
Berita Terkait
-
Pesona Pantai Cacalan, Asyik dan Seru Buat Jalan-Jalan!
-
Salah Sasaran, Penembakan di Rumah Anggota DPRD Badung, Polisi Ungkap Target Sebenarnya
-
Polisi Bongkar Motif Pelaku Penembakan Rumah Anggota DPRD Badung
-
Mencekam! Rumah Anggota DPRD di Bali Ditembaki OTK
-
Menakjubkan! 5 Destinasi di Tibubeneng yang Bikin Liburanmu Berkesan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kisah Pilu Petrus Saksikan Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Menghantam Rumahnya
-
Setelah Tahu Akan Dipindahkan ke Australia, Ini Respons Scott Rush Bali Nine
-
DPRD Pilih Alphard Baru Ketimbang Mobil Listrik Karena Fasilitas di Bali Belum Memadai
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru