SuaraBali.id - Jozeph Paul Zhang hina pendeta dan agama Kristen lewat kata-kata menghina. Jozeph Paul Zhang sebut pendeta mental budak hingga tolol dan bodoh. Sebelumnya, Jozeph Paul Zhang hina Islam.
Hal itu diceritakan dalam live streaming via Zoom Meeting dan YouTube. Durasi live Jozeph cukup lama, yaitu sekitar 4 jam 10 menit. Adapun live-nya yang disiarkan di sebuah kanal YouTube itu bertajuk 'Bipang Ambawang vs Khilafah'.
Awalnya, Jozeph Paul Zhang menyinggung perihal Bipang Ambawang yang belakangan viral di Tanah Air seusai disebut oleh Presiden Jokowi.
Dalam live tersebut juga Jozeph Paul Zhang mengeluhkan banyak komunitas Kristen mulai menyerangnya hingga menyudutkan dengan kata-kata kasar.
Baca Juga: Buka Bersama Bergaya Raja Salman | Pas Datang Malah Mirip Kain Kafan
Hal itu ia ungkapkan saat menanggapi pertanyaan salah satu audiens bernama Nugroho.
Sosok tersebut mempertanyakan Departemen Agama di Indonesia yang mengapa hanya mengurusi agama Islam dan tidak adanya perguruan tinggi negeri selain Islam.
Menurutnya, hal itu merupakan sebuah bukti adanya ketidakadilan di Indonesia sehingga Jozeph Paul Zhang pun akhirnya turut menanggapi.
Jozeph Paul Zhang mengaku merasa 'dikeroyok' oleh sesama minoritas tepat pada menit ke-29 dalam tayangan live tersebut.
"Kan goblok, bodoh itu namanya. Harusnya mumpung ada yang bilang (menyuarakan), disorakin sekalian dipanas-panasin," ujarnya.
Baca Juga: Jozeph Paul Zhang Menggugat Jika Bipang Ambawang Tak Jadi Kuliner Pancasila
"Harusnya orang kayak saya digosok sekalian biar tambah keras, ini malah ditakut-takutin. Iya kan salah, terus yang ngomongnya pendeta lagi," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Misteri Kematian Mahasiswa UKI: Polisi Jamin Transparansi, Titik Terang Segera Muncul?
-
Profil Frans Datta, Rektor Universitas Maranatha yang Jawab 'Tantangan' Walkot Bandung
-
SMAN 1 Bandung Terancam Digusur! KPAI Desak Pemda Lakukan Ini
-
Mahasiswa UKI Tewas Diduga Dikeroyok saat Mabuk di Kampus, Penyebab Kematian Masih Didalami Polisi
-
Ragnar Oratmangoen: Saya Lahir dan Dibesarkan Sebagai Kristen
Tag
Terpopuler
- CEK FAKTA: Diskon Listrik 50 Persen Berlaku Lagi, Periode Maret-April 2025
- Pembagian Port Grup Piala Dunia 2026 Dirilis, Ini Posisi Timnas Indonesia
- Masak Rendang 12 Kg, Penampilan BCL di Dapur Jadi Omongan
- Cruiser Matik QJMotor SRV 250 AMT Paling Digandrungi di Indonesia
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
Pilihan
-
Petaka Mees Hilgers: Cedera Jadi Kontroversi Kini Nilai Pasar Terus Turun
-
Potret Denny Landzaat Salam-salaman di Gereja Saat Lebaran 2025
-
Media Belanda: Timnas Indonesia Dapat Amunisi Tambahan, Tristan Gooijer
-
Jumlah Kendaraan 'Mudik' Tinggalkan Jabodetabek Tahun Ini Meningkat Dibandingkan 2024
-
PSSI Rayu Tristan Gooijer Mau Dinaturalisasi Perkuat Timnas Indonesia
Terkini
-
Idul Fitri di Balik Jeruji: Ratusan Napi di Bali Dapat Remisi, Ada yang Langsung Pulang
-
Postingan Akun TikTok Wapres Gibran Selalu Ramah Gen Z, Warganet : Kenapa Se Kiyowo Ini?
-
Idul Fitri di Bali: 12 Lokasi Salat Ied & Makna Kemenangan Menurut Ustadz Husni Abadi Al Bali
-
Ogoh-ogoh Tikus Berdasi Bawa Tuas Pompa BBM Viral, Warganet : Kayak Kenal
-
FKUB Sebut Tindakan yang Memviralkan Aktivitas Warga di Jembrana Saat Nyepi Provokator