SuaraBali.id - Jozeph Paul Zhang menggugat jika Bipang Ambawang tak masuk makanan Pancasila atau khas Indonesia. Bipang Ambawang atau babi panggang belakangan ramai karena Presiden Jokowi mempromosikannya sebagai kuliner Indonesia.
Bipang Ambawang sediri merupakan makanan khas Kalimantan Barat. Jozeph Paul Zhang muncul kembali dalam sebuah video terbaru.
Bipang Ambawang muncul, Senin (10/5/2021) melalui siaran live di aplikasi Zoom Meeting dan YouTube.
Tersangka penistaan agama itu turut membahas soal Bipang Ambawang yang akhir-akhir ini viral di Indonesia.
Jozeph Paul Zhang tampak geram terkait pemberitaan Bipang Ambawang hingga menyebut bahwa orang-orang Islam itu konyol.
Jozeph Paul Zhang lantas mengaku bahwa dirinya akan menggugat habis-habisan jikalau sampai Bipang Ambawang tak masuk dalam daftar kuliner Pancasila.
"Hari ini kita bahas Bipang Ambawang, betapa konyolnya ini orang-orang Islam ini, masalah Bipang Ambawang," ujar Jozeph, dikutip terkini.id pada Selasa (11/5/2021).
"Saya akan menggugat habis-habisan kalau Bipang Ambawang tidak masuk dalam makanan kuliner Pancasila," sambungnya.
Baca Juga: Jozeph Paul Zhang Kembali Muncul, Kali Ini Bahas Bipang Ambawang
Berita Terkait
-
Alasan Kuat Polisi SP3 Eggi Sudjana dan Damai Lubis di Kasus Ijazah Palsu Jokowi
-
Tak Ada Kata Maaf, Kasus Ijazah Palsu Jokowi yang Menjerat Eggi Sudjana Resmi Dihentikan Polisi
-
Polisi Terbitkan SP3 untuk Eggi Sudjana dan Damai Lubis, Bagaimana dengan Roy Suryo?
-
Polda Metro Terbitkan SP3 untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis, Perkara Roy Suryo Cs Tetap Lanjut
-
Jokowi Terima Restorative Justice, Polda Metro Terbitkan SP3 untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto