SuaraBali.id - Kapolsek Pajo, IPDA Abdul Malik, melalui Kasi Humas Polres Dompu, IPDA Handik Wijaksono, menjelaskan telah terjadi peristiwa pencabulan yang dilakukan seorang kakek (62 ) berinisal KH, kepada seorang bocah F (11).
Peristiwa pencabulan ini terjadi Sabtu (24/4) sekitar pukul 11.30 WITA, dengan modus menyuruh korban membeli kopi di warung sekitar rumah pelaku. Sampai di rumah, pelaku langsung melancarkan aksi bejatnya.
“Saat itu korban tengah bermain dengan temannya, lalu dipangil pelaku untuk membeli kopi di warung sekitar rumahnya. Setelah korban kembali dari warung pelaku mengajak korban ke kamarnya,” jelas Handik, dilansir laman BeritaBali, Senin (24/4/2021).
Anak tersebut menuruti saja ajakan pelaku. Setelah di kamar, pelaku membuka pakaian korban, juga membuka celananya, dan berusaha menindih korban.
Baca Juga: Polisi Tembak Mati Pelaku Pencabulan Anak di Bawah Umur
“Untungnya aksi bejat pelaku diketahui teman-teman korban, yang kebetulan ada di luar rumah. Hingga tanpa sengaja teman korban melempar rumah pelaku. Pelaku ketakutan dan keluar rumah,” ujarnya.
Setelah pulang ke rumah, korban memberitahukan kejadian tersebut kepada orang tuanya dan langsung melaporkan ke aparat desa. Setelah warga mengetahui kejadian tersebut, pelaku langsung melarikan diri dari rumahnya.
Plt Kades melaporkan ke Bhabinkantibmas Lune dan anggota Polsek Pajo, hingga berkoordinasi dengan unit PPA, untuk dilakukan visum di RSUD Dompu.
“Saat ini, kasusnya sudah di tangani unit PPA,” tegas Kasi Humas Polres Dompu ini.
Baca Juga: Aksi Nekat Predator Anak di Polman Berujung Tembakan Polisi
Berita Terkait
-
Ditangkap Kasus Pencabulan, Eks Bupati Biak Numfor Papua Ternyata Predator Seks Anak
-
Miris! Bapak di Banjarmasin Cabuli Anak Kandung Hingga Hamil, Ketahuan Saat Ibu Curiga Anaknya Tak Kunjung Datang Bulan
-
Siapa Nadya Aulia Zulfa? Suaminya Tersandung Kasus Pelecehan Terhadap Anak di Bawah Umur
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Bejat! Pimpinan Ponpes di Jambi Cabuli 11 Santri dan 1 Santriwati, Begini Modusnya
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Maksimalkan Jumlah Pemilih, Perekaman KTP Akan Dilakukan Sampai Hari Pencoblosan
-
Pendapatan Pajak dari MotoGP Mandalika Turun Meski Jumlah Penonton Naik
-
Belanja Lebih Murah di Promo Brand Sale 12.12 Blibli
-
PSK Asal Filipina Ditangkap Di Sanur, Tak Punya Paspor
-
Lapas Bangli Berikan Transparansi Soal Scott Rush Bali Nine Agar Tak Ada Kecemburuan