SuaraBali.id - Prajurit TNI dan PNS di lingkungan Kodim 1707/Merauke bersama keluarga melakukan doa bersama untuk keselamatan KRI Nanggala-402 yang hilang kontak di perairan Bali sejak 21 April 2021.
Dikutip dari kantor berita Antara, Komandan Kodim 1707/Merauke Letkol CZI Muh Rois Edy Susilo dalam keterangan, Minggu (25/4/2021), menjelaskan bahwa doa bersama keluarga besar personel TNI dan PNS Kodim 1707/Merauke dipimpin Imam Masjid Kodim 1707/Merauke Sertu Ramlin.
"Kegiatan doa bersama ditujukan kepada KRI Nanggala-402 bersama kru yang hilang kontak di perairan Bali saat hendak melakukan latihan tembak rudal C802 dan Torpedo. Kami berdoa agar seluruh kru dalam keadaan selamat," harap Dandim Letkol Muh. Rois Edy Susilo.
Dandim Merauke menjelaskan bahwa dalam pelaksanaan doa bersama telah dibagi, dan diatur sedemikian rupa agar kegiatannya berlangsung tertib serta mematuhi protokol kesehatan.
Baca Juga: Temuan Serpihan Milik KRI Nanggala-402 Tunjukkan Tekanan Kedalaman Laut
Bagi yang beragama Islam, menurut Dandim, pelaksanaan doa bersama dilakukan di Masjid Kodim serta bagi yang beragama non-muslim, berlangsung di tempat ibadat masing-masing.
Turut hadir kegiatan doa bersama ini adalah Kasdim 1707/Merauke Mayor Inf Abdul Hadi, Danramil 1707-05/Merauke Mayor Arm Budi Saputra dan para perwira staf di jajaran Kodim 1707/Merauke.
Berita Terkait
-
Sambangi Program Cetak Sawah 1 Juta Hektare di Merauke, Prabowo Didampingi Haji Isam
-
Swasembada Pangan Era Prabowo: 100 Ribu Hektare Sawah Baru di Merauke, Target 1 Juta!
-
Kunker ke Merauke, Presiden Prabowo Tinjau Infrastruktur Areal Lumbung Pangan di Wanam
-
Prabowo Ikut Jajal Garap Panen Padi Pakai Alat Modern, Emak-emak di Merauke Auto Mewek: Aku Peluk, Cium, Sedih Betul!
-
Food Estate Merauke: TNI Bantah Intimidasi, Masyarakat Adat Merasa Terancam
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Perbekel Bongkasa Terjaring OTT Polda Bali, Diduga Korupsi Dana Pembangunan Pura
-
Nicholas Saputra Buka Kafe di Ubud, Seperti Ini Isinya
-
Ada Potensi Gas Beracun, Masyarakat Diimbau Tak Dekati Kawasan Gunung Iya
-
Paus Sperma Terdampar di Sumba Timur, BSKDA Berharap Tak Dikonsumsi Masyarakat
-
Ayah Kandung di Mataram Laporkan Anak Gara-gara Kasurnya Dijual Untuk Bayar Utang