SuaraBali.id - Daftar 9 artis pindah agama masuk Islam. Mereka rata-rata merasakan kedamaian menjadi muslim dari agama lamanya yang mereka anut.
Para artis masuk Islam pun bersaksi menemukan hal baik di Islam. Mereka menjadi mualaf karena berbagai alasan.
Ada yang mengikuti keyakinan pasangan hidup, ada pula yang mendapat hikmah di tengah perjalanan karier.
Berikut deretan artis pindah agama:
1. Marsha Timothy
Tahun 2012 menjadi titik balik kehidupan aktris Marsha Timothy. Dua bulan sebelum bersanding dengan Vino G. Bastian di pelaminan Marsha Timothy memutuskan berpindah keyakinan menjadi seorang muslim.
Santer diisukan saat itu pemeran Meirose dalam film Surga yang Tak Dirindukan sekuel ketiga tersebut berpindah agama agar bisa bersanding dengan Vino di pelaminan.
Namun, kabar itu dibantah keras. Marsha Timothy menyebutkan menjadi seorang muslim murni keinginan dan panggilan hati pribadinya.
2. Alice Norin
Baca Juga: 9 Artis Pindah Agama dan Jadi Mualaf, Ini Alasan Mereka Memeluk Islam
Alice Norin memutuskan menjadi mualaf 13 tahun lalu mengikuti panggilan hatinya. Bagi ibu dua anak ini, hidup berdampingan dengan pemeluk agama lain bukanlah hal baru.
Keluarga besar Alice Norin memang terdiri dari berbagai latar belakang agama. Alice sudah mengenal Islam sejak kecil meskipun baru resmi memeluk agama tersebut saat berusia 20 tahun.
3. Roger Danuarta
Roger Danuarta memiliki darah keturunan Tionghoa yang tidak identik dengan Islam. Dirinya memutuskan untuk menjadi mualaf pada 2018 sebelum melangsungkan pernikahan dengan Cut Meyriska.
Sama seperti Marsha Timothy, Roger Danuarta membantah alasannya masuk Islam hanya karena ingin melancarkan pernikahannya dengan sang kekasih pujaan.
Padahal sebelumnya kisah cinta mereka berdua tak berjalan mulus. Orang tua Cut Meyriska sempat tak merestui hubungan itu dan menjodohkan putrinya dengan pria lain.
Berita Terkait
-
Anak-Anak Celine Evangelista dan Stefan William Belajar Ngaji di Masjid Nabawi
-
Dulu Bangga Tampil Seksi, Celine Evangelista Nangis Ingat Dosa yang Ditanggung
-
Penuh Haru, Celine Evangelista Kenang Momen Belajar Salat sambil Terisak
-
Cerita Celine Evangelista Sulit Belajar Salat
-
Ajak Umrah, Cara Celine Evangelista Konfirmasi Anak-anaknya Muslim
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen