SuaraBali.id - Agus Harumurti Yudhoyono atau AHY dibanding-bandingkan dengan Kaesang Pangarep saat ini. Sebab mereka tengah dirundu masalah, namun beda isu.
AHY tengah diguncang kudeta Partai Demokrat Moeldoko. Sementara Kaesang dilanda masalah asmara dengan Felicia Tissue.
Teddy Gusnaidi melalui cuitan di Twitter membandingkan mereka. Dua putra presiden ini seperti yang dikabarkan sekarang sedang menghadapi permasalahan oleh karena itu keduanya sedang disoroti publik.
“Biarkanlah @AgusYudhoyono menghadapi masalah, biar dia bisa belajar mandiri dan mampu menyelesaikan masalah,” cuitnya, dikutip dari @TeddyGusnaidi, Rabu, 10 Maret 2021.
“Lihatlah @kaesangp, dia hadapi masalahnya sendiri tanpa ada campur tangan bapaknya,” imbuhnya.
Cuitan tersebut kemudian dikomentari oleh warganet. Banyak dari warganet yang tak terima karena menilai dua masalah tersebut berbeda.
Namun, tak sedikit juga yang turut ikut membandingkan keduanya.
“Bang Mas @kaesangp itu sudah belajar dari nol untuk sampai ke puncak sedang bang @AgusYudhoyono sudah belajar dari puncak untuk sampai ke nol,” tulis akun @BangBago87.
“Masalah percintaan disamain sama masalah politik.Tapi, kok @kaesangp sama kaya bapak nya yah. Demen banget bikin janji manis ke orang-orang,” tulis akun @gawiex.
Baca Juga: Foto Bertiga Bareng Deddy Corbuzier dan Igun, Sabrina Takut Ditikung
“Beda kelas itu sudah pasti.Namanya juga anak papa. Yang jelas tak semandiri anak bapak lah,” tulis akun @argatrisamy.
Tag
Berita Terkait
-
Mendedah Alasan Demokrat Putar Haluan Buka Pintu Pilkada Lewat DPRD
-
Demokrat Bicara Soal Sikap SBY Terkait Pilkada Dipilih DPRD: Serahkan Ke AHY, Ikuti Langkah Prabowo
-
Dede Yusuf Jelaskan Makna 'Matahari Satu' SBY: Demokrat Satu Komando di Bawah AHY
-
SBY: Matahari di Partai Demokrat Hanya Satu, Mas AHY
-
Pemulihan Bencana Sumatra Butuh Rp51 Triliun, AHY: Fokus Utama Pulihkan Jalan dan Jembatan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis