
SuaraBali.id - Ajang pencarian bakat penyanyi dangdut professional masih digeber, hingga akhir bulan Januari ini.
Dukungan terhadap ajang yang digagas Suara.com bersama dengan ProAktif ini makin mengalir dari sejumlah pihak, baik selebriti, artis dan tokoh terkemuka di seluruh Indonesia.
Bupati Musi Banyuasin, Dodi Reza Alex pun mendukung ajang pencarian bakat yang mampu membuka kesempatan bagi para talenta muda dalam mewujudkan mimpi menjadi penyanyi professional.
Menurut Dodi, ajang-ajang pencarian bakat seperti yang digelar Suara.com akan mempermudah para millenal menyalurkan hobi hingga prestasi yang sudah diraih selama ini.
Baca Juga: KPK Panggil Politisi PAN Soal Suap DPRD Musi Banyuasin
“Sangat menarik, karena bisa menjadi pintu bagi generasi muda menyalurkan talenta mereka. Generasi muda saat ini makin kreatif dan bertalenta,” ujarnya Selasa (12/1/2020).
Apalagi, kata Dodi, ajang pencarian bakat ini memanfaatkan metode pendaftaran online dengan mengenalkan teknologi juga membuatnya menarik. Situasi pandemi saat ini, perilaku masyarakat makin dekat dengan teknologi informasi.
“Sehingga memang tidak perlu berkumpul, hingga menyebabkan kerumunan pada situasi pandemic virus covid 19 ini,” sambung Dodi.
Menurut Bupati dengan seabrek prestasi ini, situasi pandemi juga mengajak segenap masyarakat terhibur. Pencarian ajang suara dengan bernyanyi akan mampu menghibur masyarakat dalam menghadapi situasi pendemi.
“Bernyanyi juga menghibur, kan” ucapnya.
Baca Juga: Bupati Mengaku Sering Dipaksa Tanda Tangan oleh Anggota DPRD Muba
Ia pun mengajak para warga, Musi Banyuasin terutama memiliki talenta dan memenuhi syarat pendaftaran ajang pencarian penyanyi professional ini untuk segera mendaftar. Mengingat proses pendaftaran masih akan berlangsung sampai akhir bulan Januari ini.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Ustaz Abdul Somad Resmi Jabat Direktur LP3N
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
Terkini
-
Ceplas Ceplos Bak Anak Polos, Maxime Bouttier Bongkar Dapur Luna Maya
-
Intip Gaya Artis Bali Rayakan Galungan 2025: Happy Salma hingga Maharani Kemala
-
Terbaru, Segera Klaim Saldo DANA Kaget Gratis Siang Ini, Klik Link Langsung Cair
-
Cara Dapat DANA Kaget Gratis Untuk Belanja di Indomaret, Link Bisa Diklaim Hari Ini
-
Pangdam IX Udayana Usul ke Gubernur Bali, TNI Bantu Satgas Anti Sampah Plastik