SuaraBali.id - Eks Trio Macan Chacha Sherly mengungkapkan perasaannya sehari sebelum tewas kecelakaan beruntutun di Tol Semarang. Chacha Sherly meninggal dunia dengan kepala penuh luka.
Chacha Sherly sempat posting perasaannya di Instagram @chacha.sherly. Instagram Chacha Sherly diikuti 744 ribu orang.
Postingan terakhir Chacha Sherly itu mengatakan, "kangen."
Dalam fotonya, Chacha Sherly terlihat tersenyum mengenakan sweater hitam. Chacha Sherly tersenyum lebar seperti bahagia.
Kondisi jasad luka parah di kepala
Kondisi terkini jasad Chacha Sherly meninggal dunia kecelakaan di Tol Semarang. Chacha Sherly meninggal dunia, Selasa (5/1/20219) hari ini.
Kabar itu dibenarkan oleh manajer Chacha, Chorus Okky. Suara Chorus Okky masih terdengar sengau dan terisak. Ia mengaku masih sibuk mengurus kematian artisnya di rumah sakit.
"Nanti saya telepon lagi ya. Ini aku lagi request urus dulu (administrasi dan lainnya) sebentar ya. Lagi koordinasi dulu," kata Chorus Okky saat dihubungi oleh, Selasa (5/1/2021).
Sebelumnya Kasatlantas Polres Semarang AKP Muhammad Adiel Aristo mengatakan Chacha alami luka berat di kepala.
Baca Juga: Jessica Iskandar Puasa Pertama, Gisel Mangkir Panggilan Polisi
"Korban meninggal diduga karena luka berat pada bagian kepala akibat mengalami kecelakaan," ujarnya saat dihubungi wartawan, Selasa (5/1/2021).
Chacha Sherly meninggal dunia mengami luka parah di kepala. Chacha Sherly meninggal dunia hari ini setelah dirawat di Rumah Sakit RSUD Ungaran.
Chacha Sherly meninggal dunia setelah alami kecelaan maut di Tol Semarang. Chacha Sherly meninggal dunia pukul 12.30 WIB di IGD RSUD Ungaran.
Kabar duka itu juga diumumkan oleh akun Instagram @lyia_tm, Selasa (5/1/2021).
"Selamat jalan saudaraku," tulisnya sebagai caption.
Unggahan itu pun diiringi dengan foto Chacha Sherly yang tengah tersenyum lebar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa