SuaraBali.id - Pengacara kondang Hotman Paris serukan deportasi bule tak pakai masker di Bali. Sebab banyak wisatawan yang pakai masker saat Hotman berlibur di Bali.
Hotman Paris pun kesal. Hal itu diposting dalam Instagram Hotman Paris, Jumat (25/12/2020).
Cerita itu dimulai saat Hotman Paris didatangi tentara, polisi dan satpol PP di Bali. Saat itu Hotman Paris lagi asik berlibur di pantai. Hotman Paris cerita kejadian itu di Pantai Petitenget, pengacara ini hendak dirazia petugas keamanan masker.
Razia masker ini terjadi jelang perayaan Natal, 24 Desember 2020. Untungnya saat petugas melakukan razia, Hotman Paris mengenakan masker.
"Petugas gabungan turun ke pantai mau razia masker. Eh yang mau diperiksa ada satu orang Batak," kata Hotman Paris.
Hotman Paris yang mengenakan masker putih sore kemarin itu pun tak jadi diamankan petugas.
"Hotman mau ditangkap kena razia? Eh bukan kok," jelasnya.
Alih-alih ditangkap, razia yang dilakukan petugas itu malah jadi foto bersama dengan Hotman Paris Hutapea.
"Razia masker berubah jadi ajang berfoto ria. Ngefans katanya sama Gus Hotman," ujar pengacara ini dengan bangga.
Baca Juga: 3 Sahabatnya Jadi Menteri Jokowi, Hotman Paris Iri?
Melalui postingan itu pula Hotman Paris memberikan semangat kepada petugas yang masih bekerja mengamankan Bali.
Ia juga tak ragu menyarankan mereka agar menertibkan para bule yang tak patuh peraturan.
"Banyak bule bandel di Bali nggak mau pakai masker. Kesal lihatnya," kata pengacara 61 tahun itu.
Hotman Paris mengajak agar mengembalikan bule itu ke negara mereka jika melanggar prokes.
"Ayok deportasi bulenya kalau tidak patuh pada kesehatan," terangnya
Berita Terkait
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Prediksi PSM Makassar vs Bali United di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Sidang Lanjutan Gugatan Hukum Soal NCD
-
Matcha Kemasan Infus Viral, Menarik tapi Picu Dilema Etik Keamanan Pangan
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang