SuaraBali.id - Pemilik akun FB Agung Maub, Arya Asmara Putra (54) angkat bicara terkait pelaporan pencemaran nama baik ke Direktorat Reskrimsus Polda Bali. Arya dilaporkan ke polisi terkait unggahannya yang dituding telah mencemarkan nama baik.
Ia dilaporkan oleh Puri Anom Tabanan atas dugaan pencemaran nama baik, terkait statusnya di FB yang diduga menyinggung pihak puri. Terkait laporan itu, Arya menegaskan tidak ada kaitannya dengan Pilkada Tabanan.
Arya yang merupakan pemilik akun FB Agung Maub menegaskan, tak ada kaitannya gelaran pilkada. Hal itu ia katakan seusai menemui Tedung Jagat Tabanan (Raja Tabanan) Ida Cokorda Anglurah Tabanan di Puri Agung, Tabanan, Selasa, (25/11/2020) malam.
"Kasus saya ini sebetulnya masalah adat dan budaya tidak terkait dengan kontek politik yang sedang berlangsung yakni Pilkda Tabanan," ujar Arya Asmara Putra sebagaimana dilansir Kabarnusa.com (jaringan Suara.com).
Ia menjelaskan, dirinya sengaja bertandang ke Puri Agung Tabanan untuk mengklarifikasi agar kegaduhan ini tidak berlarut- larut.
Dia mengahadap kepada Ida Cokorda selaku Tedung Jagat Tabanan dalam kapasitas pelestari adat dan budaya.
"Saya berinisiatif datang ke Puri Agung Tabanan memohon petunjuk-petunjuk dari Ida Cokorda," katanya.
Dari petunjuk yang diterima, di disarankan harus menyelesaikan persoalan ini secara kekeluargaan agar persoalan seperti tidak sampai ke ranah hukum.
Untuk masalah teknis supaya itu terjadi yakni pertemuan dan musyawarah itu, tentunya kewenangan dari Tedung Jagat Tabanan
Baca Juga: 544 Anggota Polres Tabanan Jalankan Tes Swab, Ini Hasilnya
Berita Terkait
-
544 Anggota Polres Tabanan Jalankan Tes Swab, Ini Hasilnya
-
Pensiunan Polisi di Tabanan Gantung Diri, Diduga Depresi karena Asma
-
Angel Lelga Mangkir dari Pemeriksaan Polisi Soal Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Foto Vulgar Tersebar di Medsos, Bidan di Jember Laporkan Teman Prianya
-
Kejari Sibolga Eksekusi Terpidana Pencemaran Nama Baik Bupati Tapteng
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen