SuaraBali.id - Belakangan, warga masyarakat dihebohkan dengan kasus penangkapan Millen Cyrus. Selebgram yang tersandung kasus narkoba tersebut, juga diketahui publik merupakan salah satu keponakan penyanyi Ashanty.
Istri Anang Hermansyah tersebut sempat buka suara perihal kasus narkoba yang menimpa sang keponakan.
"Iya, maaf sementara ni comment dulu," tutur Ashanty singkat ketika dihubungi Suara.com, Senin (23/11) melalui WhatsApp.
Terlepas dari permasalahan yang menimpa Millen Cyrus, diketahui kini Ashanty sedang berada di Bali.
Baca Juga: Unggah Foto Peluk Gajah di Bali, Ashanty: Kamu Paham Kan Perasaan Aku?
Ashanty sempat mengunggah beberapa foto dirinya ketika sedang menghabiskan waktu liburan di Bali Safari.
Istri dari penyanyi Anang Hermansyah ini juga terlihat sempat berpose dengan gajah di Bali Safari.
Dengan sentuhan lembut, Ashanty terlihat santai ketika berfoto dengan gajah bertubuh besar itu.
Namun warganet lagi-lagi dibuat salfok dengan caption foto liburan Ashanty di Bali.
"Kamu paham kan perasaan aku," tulis Ashanty pada caption foto yang diunggahnya melalui akun jejaring sosial Instagram @ashanty_ash, beberapa jam yang lalu.
Baca Juga: Foto-foto Sebelum Millen Cyrus Ditangkap Polisi karena Narkoba
Dalam foto itu, Ashanty tampak sedang menyandarkan tubuhnya di belalai sang gajah sembari tersenyum.
Tidak sedikit kemudian, warganet yang memberikan berbagai tanggapan melalui kolom komentar.
"Pasti sedih karena Millen ya bun? Semoga keluarga Asix diberi kesabaran ya," sebut salah seorang warganet.
"Paham bun, ujian cobaan bun sabar yaa," imbuh warganet lain.
"Kayaknya gajahnya paham bunda lagi sedih, yang sabar dan kuat ya bun," timpal warganet lainnya.
Sampai dengan artikel ini ditulis, foto Ashanty peluk gajah di Bali tersebut telah mendapatkan 76 ribu likes lebih dari warganet.
Berita Terkait
-
Kenang Mendiang Benny Laos, Ashanty Berderai Air Mata Saat Kampanye Sherly Tjoanda di Ternate
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Bertemu Ashanty di Kajian, Momen Rayyanza Nanyain Soal Ameena Bikin Gemas
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Beda dari Aaliyah Massaid, Ashanty Pakai Hijab Datangi Acara Keluarga Gen Halilintar
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2