SuaraBali.id - Pasangan calon bupati dan wakil bupati I Gede Dana dan I Wayan Arta Dipa (Dana-Dipa) mendaftar ke KPU Karangasem, Jumat (4/9/2020).
Mereka menyerahkan formulir pendaftaran dengan diriingi puluhan pendukung yang memakai pakaian adat bali.
Diwartakan Beritabali.com--jaringan Suara.com, Dana dan Dipa tiba di KPU Karangasem sekitar pukul 10.25 WITA dengan didampingi istri masing-masing dan langsung dipersilakan masuk ke ruang pendaftaran.
Tampak pula bersama paslon tersebut, seorang License Official (LO), I Nyoman Ruspita dan Ketua Tim Pemenangan, I Gusti Ngurah Alit Kusuma Kalakan untuk menyerahkan dokumen pendaftaran calon.
Baca Juga: Adu Meriah Pilgub Kepri, Ansar Ahmad-Marlin Daftar ke KPU Bawa Barongsai
"Silakan masuk ke ruangan pendaftaran pasangan calon bersama satu orang LO dan Ketua Tim pemenangan," ujar Ketua KPU Karangasem Krisna Adi Widana.
Di hadapan paslon, Krisna menjelaskan setelah menyerahkan dokumen pendaftaran, pihaknya akan memeriksa dan meneliti dokumen pencalonan Dana-Dipa yang kemudian dilanjutkan dengan dokumen calon.
Untuk diketahui, I Gede Dana dan I Wayan Arta Dipa mendapat rekomendasi sah dari DPP Partai PDIP sebagai calon bupati dan wakil bupati Karangasem. Mereka akan bertarung dalam Pilkada serentak 9 Desember 2020 mendatang.
Berita Terkait
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan
-
Masyarakat di Pesisir Lombok Diminta Mewaspadai Gelombang 2 Meter Dan Banjir Rob
-
Karyawan Toko di Mall Bali Galeria Curi HP Seharga Rp 13 Juta Dijual Online Seharga Rp 7,9 Juta
-
Kunjungi Bayi Gibran di Pengungsian Gunung Lewotobi Wapres Beri Pesan Khusus