SuaraBali.id - Bali menjadi salah satu destinasi wisata favorit di Indonesia. Tak hanya itu, budaya yang kental dan nuansa alam yang eksotis membuat banyak orang ingin menetap di sana, termasuk sejumlah artis ibu kota.
Sederet artis rela meninggalkan kehidupan glamornya di Jakarta dan mantap menetap di Pulau Dewata.
Bali tak hanya nyaman, beberapa public figure yang tinggal di sini juga jauh dari terpaan gosip dan terlihat harmonis.
Dikutip dari Matamata.com, berikut 7 artis yang memilih untuk tinggal di Bali.
Baca Juga: Ngaku Berpangkat AKBP, Polwan Gadungan Tipu Keluarga Suami Rp 204 Juta
1. Happy Salma
Mempunyai suami yang merupakan fotografer asal Ubud, Bali, kini Happy Salma memilih untuk tinggal di Bali. Di sana, Happy Salma dan sang suami hidup harmonis bersama anak-anaknya. Manis banget!
Pasangan Irfan dan Jennifer Bachdim memutuskan untuk menetap di Bali setelah menikah. Keindahan Pulau Dewata ini sepertinya membuat pasangan suami istri tersebut selalu terlihat harmonis dan romantis.
Sama seperti pasangan lain, Jennifer Bachdim kerap membagikan momen romantisnya dengan sang suami di setiap sudut Pulau Bali.
Baca Juga: Ogah Bayar Tarif Kencan Rp 70 Ribu, Pemuda di Melawi Habisi Nyawa PSK
3. Indah Kalalo
Sejak menikah dengan suaminya yang bule, Ibrahim Justin Werner, Indah Kalalo yang kini sudah mempunyai tiga anak terlihat sangat bahagia membahagiakan waktu bersama di Pulau Bali.
Indah Kalalo sering sekali membagikan momen kebersamaannya dengan keluarga di Instagram pribadinya.
4. Nana Mirdad
Wanita cantik yang awet muda ini juga diketahui memilih tinggal dan menetap di Bali ketimbang Jakarta setelah menikah dengan Andrew White. Kini keluarga mereka terasa lengkap dengan kehadiran dua anak.
Diketahui melalui unggahan Instagram pribadinya, Nana Mirdad kerap sekali jalan-jalan ke Pantai atau ke alam terbuka lainnya.
Salah satu artis Indonesia yang memilih untuk tinggal di Bali adalah Tamara Bleszynski. Setelah memutuskan menetap di Pulau Dewata, ia juga resmi meninggalkan dunia hiburan yang sudah membesarkan namanya. Bahkan, ibu dari dua irang anak ini sekarang sedang fokus menekuni bisnis kulinernya di Bali.
Menyusul kelima artis cantik di atas, Ayudia Bing Slamet juga sudah memantapkan hati untuk pindah ke Bali. Kini bahkan ia dan suaminya, Ditto Percussion, sedang membangun rumah impian mereka di sana. Kalau lancar, tahun 2020 ia akan resmi menetap di Bali.
Batal menikah dengan Richard Kyle, Jessica Iskandar mengumumkan ingin tinggal di Bali bersama putranya, El Barack untuk menjalani kehidupan baru mereka. Pengumuman itu dibagikannya lewat postingan di Instagramnya, pada 25 Agustus 2020.
Itulah tujuh artis yang memilih menetap di Bali.
Berita Terkait
-
Don Verhaag Hampir Tenggelam, Vincent Verhaag Berusaha Tenang Agar Anak Tak Trauma
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Anak Nyaris Tenggelam di Kolam Renang, Sikap Siaga Suami Jessica Iskandar Tuai Pujian
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2