1. Cek nomor telepon pelaku melalui aplikasi yang tersedia di Internet, seperti true caller, get contact dan lain sebagainya.
2. Cek profil picture akun tersebut melalui reverse image di peramban seperti di Google image, Google lens, Yandex atau media sosial.
3. Bila anda menemui kecurigaan, cek juga di peramban melalui kata kunci, adakah kasus serupa yang mengarah ke penipuan.
4. Bila anda masih belum yakin, jangan bagikan konten yang anda dapatkan tersebut kepada orang lain atau bertanya di media sosial.
Baca Juga:Waspada Kera Liar Berkeliaran Dekat Rumah Warga di Karangasem
5. Ingat saring sebelum sharing.
Untuk lebih lengkap dan jelasnya, cek video berikut di tautan berikut ini :