Bali United Naik Satu Tingkat Seusai Pecundangi Bhayangkara FC

Bali United meraih dua gol lewat tendangan Eber Bessa melalui set piece tendangan bebas menit 34 dan menit 44 melalui Elias Dolah.

Eviera Paramita Sandi
Senin, 09 Oktober 2023 | 10:27 WIB
Bali United Naik Satu Tingkat Seusai Pecundangi Bhayangkara FC
Eber Bessa pemain Bali United. (Instagram/baliunitedfc)

Namun kini pelan tapi pasti, Serdadu Tridatu pun mulai merangkak naik hingga saat ini mulai berada di papan atas klasemen musim ini.

Tim Serdadu Tridatu yang hari ini Senin (9/10) bertolak ke Bali akhirnya mendapat waktu libur dari tim jelang agenda FIFA Match Day yang akan berlangsung pekan ini.

Selanjutnya, Bali United akan menjamu Persebaya Surabaya di  Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini