Sumber Kekayaan Aktor Asal Bali Ajun Perwira yang Kini Jadi Suami Jennifer Jill

Jennifer Jill sendiri merupakan janda kaya raya dari mendiang suami pertamanya. Ia pun sudah memiliki 4 anak dan cucu.

Eviera Paramita Sandi
Rabu, 23 Maret 2022 | 18:00 WIB
Sumber Kekayaan Aktor Asal Bali Ajun Perwira yang Kini Jadi Suami Jennifer Jill
Ajun Perwira dan istri, Jennifer Jill Supit. [Instagram]

Tak hanya sebagai aktor, Ajun Perwira juga tergabung dalam grup band The Junas Monkey bersama Stefan William, Aditya Suryo, dan Bobie Antonio. Awalnya band ini hanya bentuk keisengan para anggotanya di sela break syuting, namun pihak manajemen merespons serius sehingga jadilah The Junas Monkey sebagai band.

Sejak terbentuk pada 2011 silam, mereka sudah meluncurkan sebuah mini album dan sejumlah lagu yang cukup laris. Terbaru mereka baru saja merilis lagu I Love You Baby.

3. Endorsement

Seperti kebanyakan artis pada umumnya. Ajun Perwira juga menerima endorse dari sejumlah produk.

Akun Instagram miliknya sudah terverifikasi dengan lebih dari 800 ribu follower, jadi nggak heran cukup banyak produk yang mempercayakan produknya untuk Ajun promosikan. Ia juga menjadi brand ambassador dari salah satu merk kosmetik untuk pria.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini