Makanan tersebut dibanderol dengan harga mulai Rp 15.000 hingga Rp 170.000.
Untuk diketahui jam buka atau operasional dari tempat nongkrong ini adalah mulai 08.00 WIB hingga 22.00 WIB pada setiap harinya.
Bagi pengunjung yang ingin ke tempat ini, disarankan memperhatikan waktu yang telah ditentuka tersebut.
2. Alas House
Baca Juga:10 Tempat Nongkrong Hits di Surabaya, Punya Konsep Unik dan Ramah di Kantong
Merupakan tempat nongkrong yang beralamat di Jalan Gelora Indah I no. 36 Mangunjaya, Purwokerto Lor, Kecamatan Purwokerto.
Tempat ini mengusung tema pastel dengan warna hijau serta sentuhan furniture retro.
Menu yang ada di sini meliputi, cheese toast, chocolate toast, french fries, french fries Bolognese, indomie jumbo, sossi nugget, rice egg mayo, mac and cheese, mentai butter rice, fettuccine alfredo, faty sandwich, amarican breakfeast, fried ice cream, dan one bite churros, dan beberapa varian menu baru dengan harga mulai Rp 15.000 hingga Rp 40.000
Sementara untuk menu minuman meliputi, americano, espresso, coffe late, cappuccino, affogato, klepon, mocha vice, charcoal, choco banana ice, matcha, chocolate, red velvet, flamingo, pink booster, pink booster, dan taro, serta beberapa varian menu baru dengan harga mulai Rp 15.000 hingga Rp 40.000
Untuk diketahui jam buka atau operasional dari tempat nongkrong ini adalah mulai 08.00 WIB hingga 24.00 WIB pada setiap harinya.
Baca Juga:5 Tempat Nongkrong di Medan Murah dan Kekinian, Tak Perlu Takut Dompet Jebol
Bagi pengunjung yang ingin ke tempat ini, disarankan memperhatikan waktu yang telah ditentuka tersebut.