Ada Seruan Boikot, Ini 6 Produk Israel di Indonesia

Produk Israel dijual di Indonesia kebanyakan produk mainan anak.

Pebriansyah Ariefana
Senin, 17 Mei 2021 | 14:34 WIB
Ada Seruan Boikot, Ini 6 Produk Israel di Indonesia
Ada seruan boikot produk Israel. Indonesia paling tidak ada 6 produk Israel. (Hops)

Interstar merupakan produk mainan milik perusahaan TIP Top Toys yang memproduksi mainan jenis building block atau permainan konstruksi.

Mainan yang dihadirkan untuk anak usia bayi hingga balita ini diproduksi RAM Quality Products Ltd. yang berlokasi di Israel.

Edushape (Mainan Anak)

Edushape merupakan mainan yang dikhususkan untuk melatih kecerdasan anak. Namun, meski kantornya bermarkas di Rosh Ha’ayin, Israel, namun mainan yang populer di Indonesia itu diproduksi di China.

Baca Juga:PKS: Pemerintah Jangan Sekadar Kutuk Keras Serangan Israel

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini