"Saya sudah cukup senang-senang begitu. Saya cari yang keras-keras."
Ustadz Yahya Waloni pun berdiri. Melihat kursi diangkat dan diganti panitia. Terlihat dalam video Ustadz Yahya Waloni sedang menyampaikan ceramah di depan ibu-ibu.
"Bu, Bu, mau ceramah keras atau lembek? Panjang atau pendek?"

Ibu-ibu jemaah yang hadir lantas menjawab dengan lantang bahwa mereka suka ceramah yang keras serta panjang.
Baca Juga:Ceramah Habib Bahar Soal Kemaluan Wanita, Eko: Dia Nyelonong ke Bawah Rok!
"Ah, keras, panjang lagi. Itulah orang Islam," ungkap Yahya Waloni.
Setelah panitia mengganti kursinya, Yahya Waloni kembali duduk. Melanjutkan ceramahnya.
"Nah, ini baru kursi ceramah. Yang tadi itu kursi pemalas. Itu tadi kursi mau nikah. Itu, itu sana. Itu di gereja cocok, di masjid gak boleh," ucap Yahya Waloni.
"Saya sudah lama pakai itu, malas," pungkasnya.
Baca Juga:Singgung Kristen, Pendakwah Yahya Waloni Minta Ganti Kursi Islam