Kita tinggal mengatur dari mana sudut pencahayaan diambil untuk menembak objek video.
2. Latar belakang sangat berpengaruh
Latar belakang sangat menjadi penentu video kita terlihat seperti profesional atau tidak.
Dengan menggunakan latar belakang polos akan lebih terlihat profesional dibandingan dengan yang acak.
Baca Juga:CEK FAKTA: Viral Video Timses Minta Bantuan Dukun Jelang Pilkada, Benarkah?
Namun, jika kita menggunakan latar belakang peralatan kita bisa mengatur posisinya sehingga terlihat rapi. Selain itu, kita juga dapat membuatnya kabur agar fokusnya tetap terhadap objek video.
3. Hindari goyang dalam video
Saat pengambilan video tak jarang banyak sekali gerakan yang membuat video bergoyang.
Video yang terlalu banyak goyang akan terlihat seperti video rumahan dan tidak profesional.
Untuk itu usahakan merekam video tanpa dipegang, misalnya dengan bantuan tripod atau meletakan kamera di atas permukaan datar.
Baca Juga:Jangan Cuma Pakai Face Shield, Sebuah Video Buktikan Alasannya
4. Rencanakan apa yang mau diambil dan lihat dari sudut yang berbeda