Hari Ketiga FMT 2020, Grup Musik Lair di Bandara Kertajati Curi Perhatian

Gunakan mobil nyentrik dan musik anti mainstream, Lair sukses menjadi sorotan audience dalam penampilannya di FMT 2020 kali ini.

Arendya Nariswari
Rabu, 28 Oktober 2020 | 23:14 WIB
Hari Ketiga FMT 2020, Grup Musik Lair di Bandara Kertajati Curi Perhatian
Grup Musik Lair, berikan penampilan nyentrik nan memukau di FMT 2020. (YouTube/Fombi)

Setiap tahunnya FMT hadir sebagai laboratorium untuk menggali kekayaan bunyi nusantara serta ruang dialog untuk mencari kemungkinan-kemungkinan musik tradisi baru di Indonesia.

FMT juga konsisten menyediakan ruang kreasi bagi komposer dan musisi muda untuk menciptakan dan mempertunjukkan karya musik tradisi baru tanpa sekat genre.

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini