- Krim malam rekomendasi untuk kulit sensitif
- 5 produk krim malam yang mudah ditemukan
- Krim malam dengan harga terjangkau
SuaraBali.id - Night Cream atau krim malam sangat dibutuhkan perempuan masa kini.
Hal ini karena night cream dipercaya bisa memperbaiki tekstur kulit dan merawat kulit saat malam hari.
Namun beberapa jenis kulit terkadang sensitive dan mudah rusak apabila menggunakan night cream yang salah.
Krim untuk kulit sensitif biasanya dirancang dengan formula yang lembut dan bebas bahan iritan seperti parfum dan alkohol.
Skincare ini juga mengandung bahan-bahan yang menenangkan, seperti aloe vera dan chamomile, yang mampu meredakan kemerahan atau iritasi.
Dengan kandungan tersebut, kulit tetap terjaga kelembapannya sepanjang malam tanpa takut ada reaksi yang mengganggu.
Selain menjaga kelembapan, night cream yang cocok untuk kulit sensitif juga mendukung regenerasi kulit yang alami.
Melansir Tokopedia, berikut ini 5 rekomendasi krim malam untuk kulit sensitif.
1. Garnier Sakura Glow Night Cream
Baca Juga: Tak Hanya Jago Akting, 7 Artis Ini Sukses Bangun Brand Skincare Sendiri
Diperkaya dengan ekstrak Sakura, buah-buahan, dan Vitamin CG, Garnier Sakura Glow Night Cream adalah krim malam yang cocok untuk kamu yang ingin kulit cerah dan kenyal.
Formulanya membantu mencerahkan wajah dan menyamarkan bintik hitam, sehingga kulit tampak lebih merona alami.
Krim ini melembapkan wajah hingga 24 jam tanpa terasa berat, memungkinkan kulit "bernapas" sepanjang malam.
Cocok untuk kulit sensitif, produk ini aman digunakan setiap malam untuk hasil yang cerah dan lembut di pagi hari.
2. Whitelab Brightening Night Cream
Dengan Niacinamide, HyaluComplex10, dan Marine Collagen, Whitelab Brightening Night Cream adalah night cream untuk kulit sensitif terbaik yang mampu mencerahkan kulit dan menyamarkan noda hitam.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Indonesia Raih 87 Emas, 80 Perak, 109 Perunggu, Kemenpora dan BRI Salurkan Bonus Atlet
-
Wajib Dicoba! Ini Tren Sepatu Tahun 2026
-
iPad Terbaik 2026: Bandingkan Harga & Fitur, Mana Paling Worth It?
-
5 Compact Powder 'Foundation' Coverage Tinggi Bikin Wajah Mulus Seharian
-
5 Jajanan Viral Siap Guncang Lidah Pecinta Ngemil, Mana Favoritmu?