SuaraBali.id - BRI kembali menunjukkan komitmennya untuk memanjakan para nasabah setia di momen ulang tahun ke-129. Sebagai bentuk apresiasi atas kepercayaan dan loyalitas selama ini, BRI menyuguhkan berbagai promo menarik yang sayang untuk dilewatkan.
Menariknya, promo-promo spesial ini menyasar berbagai kebutuhan nasabah, mulai dari FnB (kuliner), Fashion, Beuaty & Wellness ,Ecommerce dan lainnya. Jadi, apa pun kebutuhan Anda, BRI siap menghadirkan keuntungan ekstra untuk setiap transaksi.
Kabar baiknya, promo ini bisa dinikmati melalui beragam prpduk BRI, diantaranya Debit BRI, Kartu Kredit BRI QRIS di BRImo hingga CERIA. Dengan kemudahan yang ditawarkan, setiap transaksi menjadi lebih hemat sekaligus penuh manfaat. Selain itu, BRI menawarkan diskon hingga Rp 1,29 juta dan cashback hingga Rp 129 ribu untuk setiap transaksi selama periode promo
Nah berikut adalah detail promo yang bisa dimanfaatkan dalam HUT ke-129 BRI.
FnB
BRI menyuguhkan promo menarik di sejumlah restoran ternama di Indonesia. Promo ini cocok untuk para nasabah yang ingin manjakan lidah dengan beragam kuliner.
Adapun detail promo dan produk BRI yang bisa digunakan sebagai berikut Shaburi dan Kintan Buffet diskon Rp 129 ribu dengan minimal transaksi Rp 350 ribu menggunakan BRI Private, BRI Prioritas, dan Kartu Kredit BRI, Kopi Kenangan, Jco, Makkocashback 12.900 transaksi dengan QRIS di BRImo
E-Commerce
Selain FnB, BRI juga menyuguhkan promo untuk para nasabah yang gemar berbelanja di e-commerce. Adapun detailnya sebagai berikut Tokopedia, Bukalapak, Blibli diskon hingga Rp 129 ribu dengan CERIA dan Dinomarket diskon hingga Rp 1,29 juta transaksi menggunakan Kartu Kredit BRI dan CERIA.
Gadget
Tahun baru gadget baru. Promo HUT ke-129 BRI juga menyuguhkan promo untuk para nasabah yang ingin mengganti gadgetnya. Adapun promo tersebut bisa dimanfaatkan untuk pembelian gadget di Samsung dengan menggunakan produk Debit BRI dan Kartu Kredit BRI memberikan diskon hingga Rp 1,29 juta.
Beauty & Wellness
Tampil menarik di berbagai acara yang biasa hadir saat akhir tahun menjadi impian tidak sedikit orang. Nah, untuk nasabah yang ingin tampil menarik bisa langsung memanfaatkan promo HUT ke-129 BRI.
BRI menyuguhkan promo Diskon Rp 300 ribu di Irwanteam dengan Kartu Kredit BRI dan Debit BRI, Diskon 50% untuk ZAP membership exclusive dengan Kartu Kredit BRI dan Debit BRI, Cashback Rp 129 ribu di Sociolla belanja minimal Rp 350 ribu transaksi dengan QRIS di BRImo.
Fashion
Berita Terkait
-
BRI Peduli Dukung Ketersediaan Fasilitas Belajar Nyaman dan Aman di Sekolah
-
Target Harga BBRI saat Sahamnya Ramai Diborong Investor Asing
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Banyak Pemain Baru Berdatangan, Berikut Jadwal Pekan 18 BRI Super League 2025/2026
-
Bojan Hodak Blak-blakan soal Kondisi Fisik Skuad Persib Jelang Putaran Kedua Super League
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara
-
Jadi Favorit Gen Z, Ini Tren Make Up 2026
-
5 'Spot Healing' Lari Paling Instagramable di Bali