Scroll untuk membaca artikel
Eviera Paramita Sandi
Rabu, 21 Agustus 2024 | 17:16 WIB
Ilustrasi - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menghadiri Acara Hari Lahir (Harlah) Ke-26 dan Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) PKB. (Suara.com/Dea)

"Ini saya masih di Dinas Lingkungan Hidup, masih urus izin. Kan perlu ada stempel dan izin. Sudah ada atributnya, rencana besok mulai pasang," ucap Sutiono.

Namun, Sutiono belum bisa memastikan sudah sejauh apa persiapan penyelenggaraan Muktamar. Pasalnya hal itu merupakan ranah dari SC dan OC Muktamar. PKB Bali sifatnya hanya sebagai panitia lokal.

Selain itu, belum ada delegasi yang datang ke Bali, Diperkirakan gelombang kedatangan peserta Muktamar akan Ramai pada Jumat (23/08/2024).

"Kalau soal peserta, logikanya ya besok lusa baru datang, jika ada yang sudah datang pasti pakai dana sendiri," ucap Sutiono.

Baca Juga: Niat Hati Videokan Monyet di Monkey Forest, Bule Ini Malah Direkam Si Monyet

Load More