SuaraBali.id - Belakangan ini banyak sekali orang-orang yang menjual kesedihan hanya demi mendapatkan sesuatu yang ia butuhkan, baik itu uang maupun barang.
Fenomena tersebut banyak terjadi, lantaran semakin sulitnya mencari pekerjaan di zaman seperti sekarang ini.
Padahal, masih banyak sekali pekerjaan yang layak dan bisa dilakukan selain menjual kesedihan atau meminta-minta uang di jalanan.
Seperti contohnya menjual barang dagangan. Dalam sebuah video yang diunggah akun Instagram @nathkuliner memperlihatkan perjuangan seorang bapak menjual dagangannya sembari membawa anak.
Baca Juga: WALHI Bali Desak Pemerintah Stop Proyek yang Merusak Subak Dan Rakus Air
Bapak-bapak tersebut berjualan donat kentang keliling. Ia terlihat sedang duduk menunggu barang dagangannya di depan MR DIY Tabanan, Jalan Ir. Soekarno. Harganya pun sangat ramah di kantong, hanya Rp 5000 per bungkus.
“Bisa dilarisin nih guys, 1 pcsnya 5.000, rasanya beneran enak loh.. bkn abal-abal gitu…” tulis @nathkuliner.
Sambil menunggu para pembeli, bapak ini terlihat duduk dengan memangku kepala anaknya yang sedang tidur pulas.
Sang pemilik akun mengaku salut dengan perjuangan pria tersebut, lantaran mau membanting tulang berjualan, tanpa menjual kesedihan.
“Bapaknya masih berniat jualan bukan minta-minta atau maksa kita untuk beli dengan alasan belum makan, dsb,” ujarnya.
Baca Juga: Viral Dua Bule Tawarkan Prostitusi di Jalanan Bali, Komunitas Adat Diharapkan Memantau
“God Bless you bapak, laris manis yaaa,” tambahnya.
Video tersebut sontak mengundang beragam komentar dari warganet.
“Bapak ini juga sesekali jualan di mixue bringkit, donat nya enak, gas yuk saling bantu, sehat terus bapak dan anaknya.,” komentar @dita_prayoga.
“Terbaikkk,” sahut @bigoldfish_.
“aku pernah beLi donatnya pas bapaknya juaLan didepan mie kober tabanan. enak kok guys. Lembut donat kentangnya. aku pada saat beLi harganya 5rb guys.,” tulis @amiilimbongg.
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2