SuaraBali.id - Seorang bule perempuan bertingkah aneh di pinggir jalan. Ia menari tak jelas hingga terlihat seluruh pakaian dalamnya.
Momen bule aneh ini direkam oleh salah seorang warganet. Ia kemudian mengunggah di akun instagramnya @amaayuws.
Dalam video tersebut terlihat bule tersebut sedang berada di depan sebuah minimarket yang ada di Bali.
Bukan menunggu seseorang dan semacamnya, bule ini justru memanjat tiang besi yang ada di depannya.
Baca Juga: Super Kocak, Bule ini Terbalik Nyalakan Petasan Seperti Roket
Tiang tersebut merupakan plang nama sebuah toko. Ia kemudian memanjat dan menari. Gerakannya pun tak biasa, bule ini meniru gaya para ballerina.
Iya, sepertinya ia tengah melakukan pole dance. Sebagai informasi, pole dance merupakan olahraga tari yang efektif membakar kalori dengan menggabungkan latihan kardio, kekuatan, dan kontraksi otot isometrik.
Bule ini memposisikan dirinya terbalik dengan kepala berada di bawah dan kakinya di atas.
Posisi terbaliknya itu membuat bajunya terbuka hingga terlihat pakaian dalamnya. Dengan Gerakan tubuh terbalik, bule ini menari meliuk-liuk tanpa menghiraukan situasi di lokasi.
Padahal, saat itu ramai sekali orang berlalu lalang, namun ia tetap santai dan terus menari. Sementara warganet tetap mengambil momen tersebut dari sebuah bangunan dekat minimarket itu.
Baca Juga: Bule Rusia Bawa Sajam, Dua Kali Ngamuk di Restoran Seminyak
Meski terang-terangan dilakukan di tempat umum, tak ada seorang pun yang menegur bule ini, mereka juga tak menghiraukannya.
Video tersebut diunggah ulang oleh akun Instagram @infobali.viral dan mengundang beragam komentar dari warganet.
“Atraksi di jln,kenyel mirib ditempat les ne gen saatnya uji kemampuan dpn umum,” tulis @aramahesa.
“Pole dance gratis,” sahut @ratna_nurindahh.
“Penampilan yang luar biasa di tempat yang tidak biasa,” komentar @andy.kopi_tingkeb.
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Bule Polandia di Bali Berulah Pukul Satpam Dan Banting Anggota Brimob
-
Siapa Saja Komisaris Pertamina Sekarang? Paman Nagita Slavina Kebagian Jabatan Jadi Wakil Komut
-
Adu Karier Simon Aloysius Mantiri VS Iwan Bule, Dua Kader Gerindra Duduki Pucuk Jabatan Pertamina
-
Pendidikan Iwan Bule Komisaris Baru Pertamina, Lulusan Akademi Polisi Tahun Berapa?
-
Dari Lapangan Hijau ke Energi Hitam, Iwan Bule Diminta Jaga Pertamina dari Kebocoran dan Boros Anggaran
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Legenda Nasi Tahu Ni Sarti Sukawati: Kuliner Vegetarian yang Selalu Diburu Wisatawan
-
Dari Pos Pengungsian Gunung Lewotobi, Warga Tetap Dukung Dan Semangati Timnas Indonesia
-
Serangan Fajar Pilkada 2024 Diprediksi Beralih dari Tunai Jadi Uang Digital
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan