SuaraBali.id - Aksi berikan pelukan para bule untuk driver ojek online (ojol) di Bali Kembali viral di media sosial. Usai beberapa video viral soal penumpang bule yang memeluk driver ojol, kini justru menjadi tren tersendiri.
Video pertama kali diunggah akun instagram @canggu.shortcuts. Dalam video itu menampilkan seorang Wanita di pinggir jalan membawa papan bertuliskan 'Hug your gojek driver'.
Hal ini sontak mengundang perhatian para pengguna jalan yang melintas di depannya. Terlebih orang-orang yang Tengah menggunakan jasa ojek online, mereka sontak spontan memberikan pelukan untuk driver ojolnya.
Tak hanya perempuan saja, Warga Negara Asing (WNA) laki-laki juga ikut meramaikan tren ini dengan memeluk driver ojolnya yang notabennya sama-sama laki-laki.
Disisi lain, sang driver ojek online tersebut juga tidak merasa risih, mereka justru senang dan merasa diapresiasi jasanya dengan mendapat sebuah pelukan dari konsumennya.
Video tersebut diunggah ulang oleh salah satu akun Instagram @punapibali dan mendapat beragam komentar dari warganet.
“Ojol seluruh indo auto ke bali smua ,” komentar @motogans.
“otw jadi ojol,” sahut @manjuniartha_.
“Terharu, bedanya bule sama org kita,” ujar @bagusnattha.
Baca Juga: Aksi Berbahaya 2 Pemuda Keluarkan Tubuhnya dari Jendela Mobil di Tol Bali Mandara
“Menurut ku ini tu bentuk apresiasi kita terutama wisatawan di bali yg sering pakai gojek/grab. bentuk terima kasih buat abang2 nya. semangat terusss,” tulis @honne.ts.
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien