SuaraBali.id - Di Hari Pahlawan 10 November 2023 ini, Pemkot Mataram memajang baliho besar untuk peringatan hari Pahlawan di Lapangan Sangkareang Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Namun demikian gambar baliho tersebut malah jadi perbincangan.
Hal ini karena tak tampaknya Pahlawan Nasional asal NTB TGKH Muhammad Zainuddin Abdul Madjid di jajaran foto Pahlawan Nasional.
Pemerintah Kota Mataram dinilai tidak menghargai keberadaan Pahlawan Nasional asal NTB TGKH Muhammad Zainuddin Abdul Madjid.
Baca Juga: 14 Siswi SMP di Karangasem Kesurupan Saat Upacara Hari Pahlawan
Foto baliho besar itu pun menyebar di medsos dan menjadi perbincangan publik. Warganet pun menyayangkan apa yang tak tampak dalam baliho tersebut.
“Apa karena lupa ditaruh atau memang ada unsur kesengajaan untuk tidak ditaruh poto Pahlawan Nasional sang pendiri Organisasi Islam terbesar di NTB itu,” kata Sekretaris PW Himmah NW Provinsi NTB Abdul Mukmin, pada Kamis (09/11/2023) malam sebagaimana diwartakan lombokita.id – jaringan suarabali.id.
Menurutnya yang diperlihatkan Pemkot Mataram ini bentuk tidak menganggap ada Pahlawan Nasional asal NTB, padahal sejumlah foto pahlawan nasional dari berbagai daerah ditampilkan di baliho tersebut.
“Ini sama artinya tidak menghargai Pahlawan Nasional dari daerah sendiri. Miris sekali kita lihat kalau memang ada sintemen, karena gara-gara Pahlawan Nasional asal NTB pendiri Organisasi NW,” tegasnya.
Berita Terkait
-
Refleksi Hari Pahlawan: Ketika Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Kian Sekarat
-
Daftar Pahlawan Nasional dari Muhammadiyah, Ada Kakek Anies Baswedan hingga Lafran Pane Pendiri HMI!
-
Pilgub NTB: Tak Ada yang Berani Bicara Isu Perempuan, Para Calon Gubernur Dinilai Cari Aman
-
Rayakan Hari Pahlawan Nasional, KAI Ajak Anak-anak Fashion Show di LRT Jabodebek
-
Putri Pahlawan Kusumah Atmadja di Usia Senja: Hidup Sendiri, Tinggal di Kontrakan
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Makin Untung Menabung, BRImo FSTVL Bagikan Hadiah 100 Ribu Hadiah Langsung Sampai BMW 520i M Sport
-
Ingin Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend? Yuk Tanya Sabrina
-
Penuh Haru, Keluarga Korban Maafkan Terdakwa Kasus Ledakan Gudang Tabung Gas di Denpasar
-
Trio Emak-emak Curi Baterai, Parfum Sampai Minyak Goreng di Supermarket Kuta
-
Wisatawan yang Terdampak Erupsi Dan Penutupan Bandara Komodo Diarahkan ke Jalur Laut