SuaraBali.id - Presiden RI Joko Widodo berkunjung ke SMK Negeri 3 Sukawati, Desa Batubulan, Sukawati, Gianyar, Bali pada hari ini selasa (31/10/2023). Selain melihat-lihat keadaan sekolah, Jokowi juga menyempatkan diri bernyanyi.
Jokowi mengetes alat musik sekolah sambil menyanyikan lagu SLANK yang berjudul “Ku Tak Bisa”. Setelah itu ia menutup kunjungan dengan foto bersama warga sekolah.
Menurut Jokowi, keberadaan SMKN ini menyokong pariwisata di Bali. Karena alat dan siswa diajarkan mengenai kepariwisataan. Namun, sejumlah fasilitas dinilai kurang maksimal.
"Saya melihat beberapa peralatan harus diperbaharui, saya sudah menyanggupi tadi untuk membantu," ujar Jokowi disela kunjungan sebagaimana diliput beritabali.com - jaringan suarabali.id.
Baca Juga: Ditanya Soal PDIP yang Mengaku Sedih Dan Luka Hati, Jokowi Jawab Begini
Dikatakan oleh Jokowi, bahwa sekolah seperti SMKN 3 Sukawati ini sudah ada di sejumlah daerah di Indonesia. Di antaranya ada di Solo dan Yogyakarta.
"Namun ini berbeda (ada ciri khas). Ini untuk lestarikan budaya dan mendukung pariwisata," tutup dia.
Setelah meninjau SMKN 3 Sukawati, Jokowi lalu mendatangi pedagang di Pasar Bulan yang menjual kuliner Bali dan bahan upacara keagamaan. Jokowi langsung disambut pedagang.
Di kesempatan itu, Jokowi membagi amplop ke seluruh pedagang lengkap dengan sembako dan baju kaos.
Baca Juga: Satu Jam Sebelum Kedatangan Jokowi di Bali, Satpol PP Copot Baliho Capres PDIP
Berita Terkait
-
Wajah Anak Erina Gudono Akhirnya Pelan-pelan Diperlihatkan, Mirip Kaesang Pangarep?
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
Ahmad Luthfi 'Ngalap Berkah' Jokowi Effect, Pengamat: Andika Perkasa Bisa Tiru
-
Video Gibran Asyik Main PUBG Mobile Ditonton Kaesang dan Jokowi Viral Lagi, Netizen: Wapres Kita
-
Lebih Banyak dari Tom Lembong, Ini Daftar Menteri Perdagangan Era Jokowi yang Juga Impor Gula
Terpopuler
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Daftar 7 Artis Indonesia dan Selebgram Terseret Kasus Judi Online: Dari Wulan Guritno hingga Gunawan Sadbor
Pilihan
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
-
Anak Buah Pimpinan MPR Dikabarkan Jadi Direktur Utama Garuda Indonesia
-
Derbi Indonesia! Duel Samuel Silalahi vs Julian Oerip di UEFA Youth League
Terkini
-
Nicholas Saputra Buka Kafe di Ubud, Seperti Ini Isinya
-
Ada Potensi Gas Beracun, Masyarakat Diimbau Tak Dekati Kawasan Gunung Iya
-
Paus Sperma Terdampar di Sumba Timur, BSKDA Berharap Tak Dikonsumsi Masyarakat
-
Ayah Kandung di Mataram Laporkan Anak Gara-gara Kasurnya Dijual Untuk Bayar Utang
-
Dua Pria Ngaku Wartawan yang Pukuli Sopir Truk di Jembrana Ditangkap Polisi