SuaraBali.id - Pereret, salah satu alat musik kuno dari Bali. Alat musik ini banyak dibuat di daerah Jembrana, Bali. Pereret ini bentuknya mirip sekali dengan terompet, namun terbuat dari bahan kayu maupun bambu.
Pengasih asih
Zaman dahulu, alat musik ini dikenal dengan istilah Pereret Pengasih asih. Nah, pengasih-asih ini dapat diartikan sebagai sihir ataupun pelet.
Secara spiritual, Pereret dianggap memiliki kekuatan magis. Terlebih jika dimiliki oleh orang dengan tingkat spiritual tinggi, bisa digunakan sebagai pengasih (menguna-gunai) mengantar cinta seorang perjaka kepada gadis yang dicintainya.
Biasanya alat musik ini terlebih dahulu diisi dengan kekuatan gaib oleh Jero Balian (Dukun) dengan cara memberi sesajen sakral yang dipersembahkan kepada Sanghyang Pasupati.
Sewo Gati
Namun seiring perkembangan zaman, Pereret kini digunakan untuk mengiringi kesenian Sewo Gati. Kesenian Sewo Gati adalah kesenian yang berupa geguritan.
Kesenian ini mengandung informasi yang berkaitan dengan etika, estetika dan religi pupuh. Gerakan alat musik ini dimainkan di pohon-pohon tinggi pada malam hari, sehingga suara samar dapat terdengar merdu hingga jarak lebih dari satu kilometer.
Cara Menggunakan Pereret
Baca Juga: Jadwal Bioskop XXI Bali Hari Ini 17 Oktober 2023, Lengkap dengan Harga Tiket
Mirip dengan terompet pada umumnya, penggunaan alat musik Pereret ini dengan cara ditiup, sehingga keluar suara yang sangat merdu dan menawan hati.
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Prediksi PSM Makassar vs Bali United di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Matcha Kemasan Infus Viral, Menarik tapi Picu Dilema Etik Keamanan Pangan
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
Mengenal Inka Williams, Pacar Channing Tatum yang Dekat dengan Budaya Bali
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026