SuaraBali.id - Pulau Dewata, Bali menjadi salah satu pulau yang dituju banyak orang untuk sekedar melepas penat maupun mencari hiburan.
Tak heran, jika Bali selalu dipenuhi dengan wisatawan, baik dalam maupu luar negeri. Namun pihak travel biasanya selalu menyuguhkan list wisata yang familiar, atau bahkan sudah dikunjungi banyak orang.
Padahal, tanpa kalian sadari masih banyak wisata di Bali yang tersembunyi.
Menyingkirlah sejenak dari pusat kota Denpasar yang ramai atau area yang dipadati oleh resort-resort.
Baca Juga: 5 Wisata Unik di Bali yang Sayang Bila Dilewatkan
Kalian perlu melihat betapa indahnya alam Bali.
Wisata Tersembunyi di Pulau Dewata
1. Taman Edelweiss (Padang Bunga Kasna)
Padang Bunga Kasna atau yang terkenal dengan sebutan Taman Edelweiss ini terletak di dekat Pura Besakih. Dengan harga tiket masuk hanya sekitar Rp 20.000 untuk wisatawan domestik, Taman Edelweiss punya banyak banget spot foto Instagramable. Saat cuacanya cerah, kalian bisa melihat pemandangan Gunung Agung dari dekat.
2. Savana Caldera Batur
Savana ini terletak di area kaldera Batur! Untuk sampai ke sini, kamu hanya perlu berkendara ke arah Toya Devasya. Sepanjang perjalanan menuju Toya Devasya, kamu akan melihat pemandangan padang savana yang berwarna kekuningan. Kemudian, akan ada satu spot yang cukup luas dan ada tempat parkir kendaraan bermotor di mana kalian bisa berhenti untuk berburu foto-foto Instagramable.
3. Bandung Waterfall
Air Terjun Bandung ini masih perawan sehingga suasananya masih benar-benar alami. Suasana yang tenang dan air terjun yang indah benar-benar cocok untuk relaksasi. Kalian juga bisa berenang di sini mengikuti aliran air terjun.
Baca Juga: Breaking News, Pengemudi Pajero di Pantai Sanur Tabrak Ibu-ibu di Sunset Road
4. Ngarai rahasia di Sukawati
Di dekat Pura Beji Guwang di daerah Sukawati terdapat sebuah ngarai keramat yang menakjubkan. Uniknya, apabila diperhatikan dengan seksama tebing-tebing yang membentuk ngarai ini, maka kalian akan melihat bermacam ekspresi manusia. Bahkan juga bentuk wajah menyerupai binatang.
5. Gua Pantai Suluban
Pantai Suluban dikenal sebagai surganya para peselancar. Namun, pantai ini menyimpan harta terpendam yang sangat unik, Gua Pantai Suluban. Sekilas gua ini terlihat seperti latar film Pirates of the Carribbean yang menyiratkan kesan mistis dan misterius.
Berita Terkait
-
Nikmati Keindahan Bali dengan Makan Malam Bergaya di Taittinger Champagne Dinner
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
BRI Liga 1: Bekuk Bali United, Strategi Khusus PSBS Biak Diungkap Pelatih
-
Bali Jadi New Singapore Dan New Hong Kong Jadi Ramai, Sekjen Gerindra Klarifikasi Ucapan Prabowo
-
Kraton Waterpark, Serunya Bermain Air di Tengah Hiruk Pikuk Kota Sidoarjo
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
Terkini
-
TPA Sarbagita Bali Rawan Longsor Saat Hujan, DLHK Kerahkan Alat Berat
-
El Nino Picu Gelombang Tinggi di Bali, BMKG Beri Peringatan Dini Pelayaran
-
Kembali Erupsi, Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Semburkan Abu 5.000 Meter
-
Video Viral Emak-emak Ngaku Disekap 5 Hari di Villa, Polda Bali : Hoaks
-
Akademisi Unram Sebut Banyak Anak Muda NWDI Kecewa Dengan Langkah Politik TGB